Konten dari Pengguna

Hubungan Manusia dengan Hewan, Tumbuhan, Serta Lingkungan Tempat Kita Hidup

6 Agustus 2021 8:39 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Bagaimana hubungan keterkaitan manusia dengan hewan dan tumbuhan serta lingkungan tempat kita hidup?, Foto: Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Bagaimana hubungan keterkaitan manusia dengan hewan dan tumbuhan serta lingkungan tempat kita hidup?, Foto: Pixabay
ADVERTISEMENT
Setiap makhluk yang hidup di muka bumi ini diciptakan oleh Tuhan Yang Maha Esa, baik itu manusia, hewan, maupun tumbuhan. Bagaimana hubungan keterkaitan manusia dengan hewan dan tumbuhan serta lingkungan tempat kita hidup? Yuk, simak penjelasannya di bawah ini!
ADVERTISEMENT

Bagaimana Hubungan Keterkaitan Manusia dengan Hewan dan Tumbuhan serta Lingkungan Tempat Kita Hidup?

Dikutip dari situs resmi Universitas Surabaya, manusia, hewan, dan tumbuhan merupakan komponen biotik (hidup) di dalam ekosistem, yang keberadaannya saling mempengaruhi satu sama lain.
Di dalam rantai makanan saja ketiganya bergantung satu sama lain. Tumbuhan dimak oleh hewan, kemudian hewan dimakan oleh manusia, yang juga bisa memakan tumbuhan. Namun, tidak semua rantai makanan sampai ke manusia, karena manusia tidak bisa memakan daging hewan buas seperti singa dan serigala, jadi mereka akan mati sendiri di usia maksimumnya. Nah, kotoran hewan yang mati ini kemudian diuraikan oleh bakteri pengurai untuk kembali menjadi tumbuhan.
Itu berarti manusia dan hewan tidak bisa hidup tanpa tumbuhan. Sedangkan tumbuhan yang benar-benar baru tidak bisa hidup secara alami tanpa kematian hewan.
ADVERTISEMENT
Dengan adanya jumlah manusia, hewan, dan tumbuhan yang seimbang, maka hal itu akan turut menyeimbangakn lingkungan hidup, sehingga tercipta kehidupan yang aman dan nyaman.
Manusia, hewan, dan tumbuhan memang saling membutuhkan, tetapi untuk tetap bertahan hidup, ketiganya juga membutuhkan berbagai komponen abiotik yang terdapat di lingkungan hidup, seperti air, cahaya matahari, udara, dan tanah.

Cara Menjaga Keseimbangan Lingkungan Hidup

Cara Menjaga Keseimbangan Lingkungan Hidup, Foto: Pixabay
Untuk mencapai keseimbangan lingkungan hidup, dibutuhkan tindakan konkret dari para manusia selaku makhluk hidup yang mendominasi hewan dan tumbuhan. Beberapa di antaranya adalah:
ADVERTISEMENT
Demikian penjelasan tentang bagaimana hubungan keterkaitan manusia dengan hewan dan tumbuhan serta lingkungan tempat kita hidup dan cara untuk menjaga keseimbangan lingkungan hidup.(BR)