Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.101.0
Konten dari Pengguna
Kode ICD 10 Cephalgia Lengkap dengan Jenis Penyakit Berdasarkan Penyebab
15 Desember 2021 19:11 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
BPJS Kesehatan memiliki berbagai macam kode jenis penyakit yang bertujuan untuk memudahkan proses analisis data yang masuk. Adapun kode BPJS atau yang dikenal dengan kode ICD 10 mungkin masih terdengar asing bagi sebagian masyarakat. Hal ini karena kode BPJS adalah kode dari jenis penyakit yang muncul pada tubuh manusia saat mengalami masalah kesehatan. Jadi, tentunya kode yang digunakan sangatlah beragam. Contohnya seperti kode ICD 10 cephalgia.
ADVERTISEMENT
Nah, jadi kode ICD 10 cephalgia tersebut adalah kode khusus yang digunakan bagi masyarakat penderita penyakit cephalgia. Namun nyatanya, penggunaan kode untuk penyakit cephalgia juga sangat beragam dan berbeda dengan jenis penyakit lainnya.
Kode ICD 10 Cephalgia Lengkap dengan Jenis Penyakit Berdasarkan Penyebab
Kode ICD 10 Cephalgia Lengkap
Nah, berikut ini adalah penjelasan lengkap tentang kode ICD 10 cephalgia yang dapat Anda ketahui.
Penyebab dan Gejala Cephalgia
ADVERTISEMENT
Adapun faktor penyebab cephalgia itu sendiri yaitu nyeri di kepala yang diakibatkan oleh beberapa perilaku dalam kesehariannya seperti kurang tidur maupun telat makan. Selain itu, biasanya cephalgia juga dipicu oleh beberapa penyakit lain yang diderita seperti sakit gigi, infeksi telinga, hipertensi atau tumor otak.
Sedangkan untuk gejala cephalgia atau sakit di kepala juga bisa disebabkan oleh berbagai macam faktor. Contohnya seperti misalnya rasa sakit atau nyeri menyebar ke wajah leher dan bahu. Bahkan penglihatan yang tiba-tiba menjadi buram atau lebih sensitif terhadap cahaya dan juga suara.
Terkait dengan diagnosis penyakit cephalgia tersebut, sebaiknya Anda melakukan konsultasi dengan dokter agar mendapatkan penanganan yang tepat apalagi jika Anda menggunakan BPJS Kesehatan. Demikian penjelasan tentang penyakit cephalgia. Semoga penjelasan di atas bermanfaat untuk Anda. (Anne)
ADVERTISEMENT