Konten dari Pengguna

Pancasila Sebagai Dasar Negara yang Harus Diamalkan Penduduk Indonesia

30 November 2020 18:19 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Lambang Pancasila. Sumber: Kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Lambang Pancasila. Sumber: Kumparan
ADVERTISEMENT
Pancasila sebagai dasar negara atau ideologi bangsa, harus selalu dipegang teguh dan diamalkan oleh seluruh penduduk Indonesia. Seperti yang telah kita ketahui bersama, bahwa pancasila berasal dari dua buah kata, yakni panca yang berarti lima dan sila yang berarti prinsip. Jika disatukan maka Pancasila dapat didefinisikan sebagai lima prinsip negara yang dijadikan pedoman dalam menjalani kehidupan berbangsa dan bernegara yang baik.
ADVERTISEMENT
Kelima sila dalam Pancasila juga memuat banyak nilai-nilai tauladan yang patut untuk kita amalkan sebagai waga negara Indonesia. Adapun nilai-nilai tersebut meliputi nilai ketuhanan, nilai kemanusiaan, nilai persatuan dan kesatuan, nilai kerakyatan serta nilai keadilan.

Pancasila Sebagai Dasar Negara

Menurut beberapa informasi, Pancasila sebagai dasar negara juga dapat dimaknai sebagai salah satu pandangan hidup yang berlaku di Indonesia dalam segala aspek kehidupan. Adapun hal lain yang dapat dimaknai dari pernyataan tersebut ialah sebagai berikut:
Sebagai rakyat sipil, tentu kita diharapkan dapat menjalani kehidupan berbangsa dalam aktivitas keseharian yang sesuai dengan nilai-nilai luhur Pancasila. Adapun nilai-nilai tersebut telah terangkum dalam makna setiap sila, seperti berikut:
ADVERTISEMENT
Dengan mengamalkan harapan-harapan atau makna yang terkandung dalam Pancasila sebagai dasar negara tadi, semoga Indonesia bisa menjadi negara yang semakin maju dengan rakyat yang rukun dan saling menguatkan. (HAI)
ADVERTISEMENT