Konten dari Pengguna

Pengertian Jurnal Penutup dan Tujuan Membuatnya

20 Juli 2021 9:47 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Pengertian Jurnal Penutup dan Tujuan Membuatnya. sumber: pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Pengertian Jurnal Penutup dan Tujuan Membuatnya. sumber: pexels.com
ADVERTISEMENT
Dalam bidang akuntansi dikenal istilah Jurnal Penutup. Berdasarkan Modul Teknisi Akuntansi Dalam Jaringan yang disusun Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, pengertian jurnal penutup dijelaskan sebagai jurnal akuntasi yang harus dibuat untuk menjadikan rekening akun-akun sementara menjadi bersaldo 0 (NOL) pada akhir periode akuntansi. Dalam bahasa yang sederhana, jurnal penutup merupakan ayat jurnal yang perlu dibuat pada akhir periode untuk menutup rekening akun nominal sementara.
ADVERTISEMENT

Tujuan dan Fungsi Jurnal Penutup

Tujuan dan Fungsi Jurnal Penutup dalam Modul Teknis Akuntansi Dalam Jaringan dijelaskan sebagai berikut:
Sedangkan Fungsi Jurnal Penutup menurut buku Siklus Dasar Akuntansi oleh Al Jusmir dan Patricia Putri Puspita Sari adalah
ADVERTISEMENT
Demikian penjelasan mengenai pengertian, tujuan dan fungsi Jurnal Penutup dalam akuntansi semoga dapat memberikan informasi yang bermanfaat untuk anda yang sedang memulai pekerjaan dalam bidang akuntansi.(IND)