Perbedaan Ide Pokok dan Ide Pendukung dalam Sebuah Paragraf

Konten dari Pengguna
20 November 2023 21:56 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi perbedaan ide pokok dan ide pendukung, sumber foto: unsplash.com/Sarah Noltner
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi perbedaan ide pokok dan ide pendukung, sumber foto: unsplash.com/Sarah Noltner
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Ide pokok dan ide pendukung adalahhal penting dalam sebuah paragraf. Meski sekilas mirip, ternyata ada beberapa perbedaan ide pokok dan ide pendukung.
ADVERTISEMENT
Untuk mengetahui perbedaan tersebut maka harus mengetahui pengertiannya lebih dulu dari ide pokok dan ide pendukung. Materi ini biasanya dipelajari dalam pelajaran bahasa Indonesia.

Perbedaan Ide Pokok dan Ide Pendukung

lustrasi perbedaan ide pokok dan ide pendukung, sumber foto: unsplash.com/Sarah Noltner
Ide pokok dan ide pendukung merupakan hal yang penting untuk diketahui agar lebih memahami bbahasa Indonesia. Berikut perbedaan ide pokok dan ide pendukung untuk mempelajarinya.

A. Ide Pokok

Dikutip dari buku Master Bahasa Indonesia karya Ainia Prihantini, (2015) ide pokok adalah ide yang mendasari susunan sebuah paragraf dalam bacaan. Ide pokok juga disebut gagasan utama atau pikiran utama.
Ide pokok biasanya disampaikan secara eksplisit pada kalimat utama, yaitu kalimat yang berisi inti dari isi paragraf. Kalimat utama bisa berada di awal, tengah, atau akhir paragraf, tergantung pada tujuan penulis. Ciri-ciri ide pokok adalah:
ADVERTISEMENT

B. Ide Pendukung

Ide pendukung adalah ide yang mengembangkan lagi ide pokok dengan kalimat yang lebih mendalam. Ide pendukung juga disebut ide penjelas atau gagasan pendukung.
Ide pendukung berfungsi sebagai penjelas dari ide pokok. Ide pendukung menjabarkan dengan detail apa yang coba disampaikan oleh ide pokok.
Namun pengembangan detail itu tetap memperhatikan efektivitas dalam menyusun paragraf agar pembahasan tidak melebar. Ciri-ciri ide pendukung adalah:
Dari penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa perbedaan ide pokok dan ide pendukung dalam sebuah paragraf adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Demikian adalah pembahasan mengenai perbedaan ide pokok dan ide pendukung dalam sebuah paragraf dalam pelajaran bahasa Indonesia. (WWN)