Konten dari Pengguna

Pithecanthropus Erectus dan Alat-alat Kebudayaan Peninggalannya

1 Desember 2020 19:08 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Foto: Pinterest
zoom-in-whitePerbesar
Foto: Pinterest
ADVERTISEMENT
Pithecanthropus Erectus berarti "manusia kera yang berdiri tegak."
Berasal dari Bahasa Latin yaitu “Phithecos” artinya kera, “Anthropus” artinya manusia, ” Erectus” artinya berdiri tegak, Pithecantropus Erectus adalah manusia purba yang hidup di zaman batu tua atau Paleolitikum.
ADVERTISEMENT

Pithecanthropus Erectus dan alat-alat kebudayaan yang pernah dihasilkannya

Pithecantropus Erectus merupakan manusia purba yang fosilnya ditemukan di Indonesia seperti di Trinil, Ngawi dan di Kedung Brubus, Madiun (Jawa Timur) dari tahun 1890 sampai dengan 1892.
Diketahui bahwa cara hidup manusia purba Pithecanthropus Erectus ini ialah dengan cara berburu dan meramu serta bergantung sepenuhnya dengan alam.
Hidup menyatu dengan alam membuat Pithecanthropus Erectus mempu menciptakan alat-alat yang membantu mereka dalam aktivitas sehari-hari guna bertahan hidup dan mencari makanan.
Model alat ini memakai bahan baku berupa batu dan tulang, yang buat sedemikian rupa untuk memudahkan kegiatan berburu dan meramu yang mereka lakukan.
Alat-alat yang telah ditemukan dan merupakan hasil kebudayaan dari Pithecanthropus Erectus antara lain:
ADVERTISEMENT
Demikian adalah penjelasan mengenai Pithecanthropus Erectus untuk menambah pengetahuan kita, semoga bermanfaat! (Adelliarosa)