Teks Eksplanasi: Pengertian dan Struktur

Konten dari Pengguna
17 Februari 2021 15:21 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Teks Eksplanasi (Foto: Unsplash/ Mike Tinnion)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Teks Eksplanasi (Foto: Unsplash/ Mike Tinnion)
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Sebelum mengetahui apa itu teks eksplanasi, kita perlu tahu arti kata eksplanasi terlebih dahulu. Eksplanasi merupakan kata serapan yang diambil dari Bahasa Inggris “explanation” yang artinya penjelasan, keterangan, atau paparan.
ADVERTISEMENT

Pengertian Teks Eksplanasi

Pardiyono (2007:155) dalam buku Pasti Bisa. Teaching Genre-Based Writing, menjelaskan mengenai teks eksplanasi. Menurutnya teks eksplanasi merupakan teks yang memaparkan penjelasan dari proses terjadinya atau terbentuknya fenomena alam atau sosial.
Tomi Rianto (2019:121) dalam buku CMS, mendefinisikan teks eksplanasi sebagai teks yang menjelaskan proses mengapa dan bagaimana sebuah peristiwa alam, sosial, budaya dan ilmu pengetahuan lainnya bisa terjadi.
Berdasarkan kedua definisi yang dipaparkan diatas, dapat ditarik sebuah kesimpulan bahwa teks eksplanasi adalah sebuah teks yang berisi penjelasan rinci mengenai bagaimana sebuah fenomena dapat terjadi.

Struktur Teks Eksplanasi

Sama seperti jenis teks lainnya, teks eksplanasi juga memiliki strukturnya sendiri. Adapun struktur teks eksplanasi adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Teks eksplanasi sering kali kita temukan di dalam berita, terutama berita yang memuat kronologi kejadian suatu peristiwa, baik kejahatan atau bencana alam. Mulai dari bagaimana fenomena tersebut dapat terjadi hingga penjelasan mengenai fenomena tersebut. Demikanlah informasi mengenai teks eksplanasi. Semoga informasi ini bermanfaat. (RYFA)