Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Tips Melacak dan Menemukan Perangkat yang Hilang dengan Nomor HP
8 Desember 2021 16:47 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Kehilangan handphone (hp) pasti sangat membingungkan dan mengesalkan, memanfaatkan cara temukan perangkat saya dengan nomor hp bisa menjadi pilihan yang tepat untuk membantu menemukan hp Anda yang hilang.
ADVERTISEMENT
Langkah awal yang umumnya dilakukan saat kehilangan hp adalah dengan menghubungi nomor hp tersebut. Menurut penjelasan yang ada di buku Tips dan Trick Android Root, M. Riswanda I, 2020, cara tersebut dilakukan untuk mengetahui apakah hp itu masih aktif atau sudah di tangan orang dan nomornya dinonaktifkan. Sekarang, Anda bisa mencari hp yang hilang dengan cara lacak nomor hp. Cara yang mudah, efisien, namun cukup akurat.
Tips Temukan Perangkat Saya dengan Nomor Hp
Ada beberapa tips melacak hp yang hilang dengan menggunakan nomor hp, tentu saja hal ini dilakukan dengan bantuan fitur lainnya. Namun, tidak perlu khawatir, hal ini tetap mudah untuk dilakukan kok.
1. Dengan Google Maps
Cara melacak pertama adalah dengan menggunakan Google Maps. Mungkin banyak yang belum tahu bahwa Google Maps ternyata bisa melacak hp yang hilang lewat nomor hp.
ADVERTISEMENT
2. Dengan Menggunakan Google Find My Device
Cara berikutnya adalah dengan menggunakan Google Find My Device. Aplikasi ini memang didesain untuk melacak keberadaan hp dengan menggunakan nomor hp.
ADVERTISEMENT
Google juga memberikan memberikan 3 opsi untuk mengamankan perangkat hp. Pertama, adalah Play Sound yakni fitur di mana ponsel yang hilang akan berdering secara otomatis. Tujuannya agar HP dapat menarik perhatian orang lain dan lebih mudah diamankan.
Fitur kedua yakni fitur Lock. Fitur, ini memungkinkan kamu untuk mengunci perangkat yang hilang sehingga tidak bisa diakses oleh orang lain. Fitur yang ketiga bernama Erase. Fitur ini menjadi opsi yang terakhir, di sini kamu dapat menghapus seluruh data ponsel secara otomatis. tujuannya agar tidak ada data pribadi yang diketahui orang lain. Pilih salah satu opsi tersebut dengan menekan ikon di masing-masing opsi. Setelah lokasi diketahui, dan kamu sudah memilih opsi yang ada, berikutnya silakan kamu cari hp kamu yang hilang dengan merujuk lokasi terkini. (DNR)
ADVERTISEMENT