Konten dari Pengguna

Magang di Ilkom Untag Surabaya (KOMUNTAG) Sebagai News Production

CELMIA SIMBONG
saya adalah mahasiswa ilmu komunikasi semester 6, saat saya berkuliah di universitas 17 Agustus 1945 Surabaya. saya mengambil peminatan New media.
26 Mei 2024 1:56 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari CELMIA SIMBONG tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
SURABAYA. Kabar gembira bagi mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 (Untag) Surabaya. Program Studi Ilmu Komunikasi yang membuka kesempatan magang bagi mahasiswa Ilkom yang ingin mengembangkan keahliannya.
Dokumentasi foto kartu magang di komuntag
zoom-in-whitePerbesar
Dokumentasi foto kartu magang di komuntag
Program magang ini menawarkan dua divisi, news production dan content creator social media. Celmia Simbong, seorang mahasiswa semester lima dengan peminatan New Media, diterima magang di Komuntag sebagai bagian dari divisi news production.
ADVERTISEMENT
Ia memulai magang bulan April (22/04) dan berakhir pada Juni (22/06). Manfaat dari magang di Komuntag antara lain akses VIP ke acara-acara program studi, kesempatan untuk lebih mengenal para dosen, serta fleksibilitas waktu magang yang memungkinkan penggantian saat ada kelas oleh anggota tim lainnya.
Celmia termasuk dalam tim B, yang terdiri dari empat anggota news production dan lima anggota content creator. Tugas utama dari news production adalah menulis artikel terkait kegiatan atau acara program studi, yang dipublikasikan di website Ilmu Komunikasi UNTAG Surabaya.
Selama magang di Komuntag, Celmia mengikuti beberapa kegiatan liputan yang menyenangkan baginya. Salah satunya adalah ketika dirinya meliput kegiatan acara MICE, dimana setiap kegiatan diadakan di beberapa tempat yaitu di Grand City, Royal Plaza dan lain-lain.
ADVERTISEMENT