Konten dari Pengguna

Banana Smoothie, Sajian Murah Beribu Manfaat

cooking room
Panduan lengkap untuk Anda menyiapkan hidangan sehari-hari, dengan citarasa yang pasti akan membuat Anda ketagihan.
26 April 2017 15:24 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:18 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari cooking room tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Banana Smoothie, Sajian Murah Beribu Manfaat
zoom-in-whitePerbesar
ADVERTISEMENT
Pisang, harganya yang ekonomis dan rasanya yang manis, membuat buah yang satu ini sering kali menjadi pilihan sajian pencuci mulut. Selain itu, pisang banyak mengandung vitamin dan mineral yang penting bagi kesehatan, seperti vitamin C, vitamin B complex, kalium, kalsium, fosfor,zat besi dan magnesium. Tak heran bukan, jika buah yang satu ini sering diolah menjadi beragam makanan, seperti pisang goreng, banana cake, atau dijadikan camilan lain. Ingin membuat minuman dari olahan yang satu ini? Berikut langkah-langkahnya..
ADVERTISEMENT
Bahan :
1 buah pisang
2 scop es krim vanilla
1 cup susu cair
Whipped Cream secukupnya
Cara Membuat :
1. Masukkan pisang yang sudah dibekukan ke dalam blender, tambahkan es krim, susu cair. Blender hingga halus
2. Tuang ke dalam gelas, dan aplikasikan whipped cream di atasnya
3. Sebagai hiasan, Anda bisa menambahkan potongan pisang pada bibir gelas.
4. Jika Anda menyukai rasa yang lebih manis, Anda bisa menuangkan susu kental manis di atas whipped cream
5. Banana Smoothie siap disajikan
Sumber Video : https://www.youtube.com/watch?v=VprnA8S3oTM
Sumber Gambar : https://pixabay.com/en/banana-smoothie-healthy-yogurt-1558631/