Hari terakhir Safari Dongeng Inspiratif Dompet Dhuafa Lampung bersama Kak Bimo

Dompet Dhuafa Lampung
Yayasan Dompet Dhuafa Republika adalah lembaga nirlaba milik masyarakat Indonesia yang berkhidmat mengangkat harkat sosial kemanusiaan kaum dhuafa dengan dana ZISWAF (Zakat, Infaq, Shadaqah, Wakaf, serta dana lainnya yang halal dan legal
Konten dari Pengguna
27 Oktober 2022 10:09 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Dompet Dhuafa Lampung tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ket: Hari terakhir Safari Dongeng Inspiratif Dompet Dhuafa Lampung bersama Master Dongeng Indonesia, Kak Bimo berkesempatan untuk hadir di antara 75 siswa-siswi TK Al Azhar 2 Bandar Lampung (Dokumentasi DD Lampung/Latifah Lustikasari)
zoom-in-whitePerbesar
Ket: Hari terakhir Safari Dongeng Inspiratif Dompet Dhuafa Lampung bersama Master Dongeng Indonesia, Kak Bimo berkesempatan untuk hadir di antara 75 siswa-siswi TK Al Azhar 2 Bandar Lampung (Dokumentasi DD Lampung/Latifah Lustikasari)
ADVERTISEMENT
Bandar Lampung, Lampung - Siswa-siswi tampak begitu senang dan antusias menyimak dongeng bertema "Stop Bullying di Sekolah" yang disampaikan oleh pemegang rekor MURI sebagai Pendongeng dengan Ilustrasi Suara dan Audien Terbanyak itu.
ADVERTISEMENT
Di akhir acara, adik-adik TK Al Azhar 2 Bandar Lampung juga memberikan infak terbaiknya sebanyak Rp X yang akan digunakan untuk paket makanan bergizi bagi keluarga dhuafa dan anak penderita stunting di Provinsi Lampung.
Selain mengenalkan dan membiasakan berbagi sejak dini, Safari Dongeng Inspiratif juga dimaksudkan agar anak-anak bisa menjaga diri dari tindakan-tindakan bullying baik secara fisik, verbal, emosional, maupun pelecehan seksual sejak dini melalui media yang asik dan menyenangkan.