Konten dari Pengguna

Kumpulkan Sampah di Kamarmu ke Tempat DIY Sampah yang Lucu

DIY Lifestyle
DIY, Tips and Tutorial by Melany Razita
29 Februari 2020 16:33 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari DIY Lifestyle tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Tempat sampah lucu | Youtube
zoom-in-whitePerbesar
Tempat sampah lucu | Youtube
ADVERTISEMENT
Halo semua. Seperti yang kita ketahui bersama, kebersihan itu pangkal kesehatan. Jadi apabila kita ingin mempunyai badan yang sehat, maka kita harus menjaga kebersihan. Baik itu kebersihan badan maupun lingkungan kita.
ADVERTISEMENT
Untuk menjaga kebersihan, kita memerlukan beberapa peralatan seperti sapu, pengki, hingga kain pel. Untuk menjaga kebersihan, kita harus menyediakan tempat sampah.
Nah, agar kamarmu semakin lucu, kamu bisa membuat tempat sampah sendiri lho. Caranya pun tidak sulit, kamu hanya perlu menyiapkan beberapa bahan-bahan dan menonton video berikut ini. Yuk daripada penasaran, langsung simak video berikut ini ya.
Alat dan bahan :
• Kardus
• Kertas Kado
• Penggaris
• Isolatif
• Lem
• Gunting
• Spidol
• Pernak-pernik