news-card-video
24 Ramadhan 1446 HSenin, 24 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

3 Cara Membuat TTD Digital untuk Dokumen yang Sah

Artikel yang membahas info seputar karier.
21 Maret 2025 14:54 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Dunia Karier tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
[Cara Membuat TTD Digital] Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: unsplash/Dan Dimmock
zoom-in-whitePerbesar
[Cara Membuat TTD Digital] Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: unsplash/Dan Dimmock
ADVERTISEMENT
Cara membuat TTD digital cukup mudah dilakukan. Tanda tangan digital merupakan tanda tangan yang formatnya dalam bentuk digital atau online.
ADVERTISEMENT
Ada beberapa metode yang bisa dilakukan untuk membuat tanda tangan digital agar lebih mudah digunakan. Apalagi di era yang serba digital seperti sekarang ini. Oleh karena itu, ketahui software yang digunakan dan cara memakainya.

Cara Membuat TTD Digital

[Cara Membuat TTD Digital] Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: unsplash/Fachry Hadid
Tanda tangan digital mempunyai fungsi dan nilai sah yang sama dengan tanda tangan manual. Hanya saja perbedaannya terletak pada format yang digunakan. Adapun cara membuat TTD digital, yakni sebagai berikut.

1. Microsoft Word

Mengutip buku Belajar Microsoft Word (Mahir) Step-by-Step, Christopher Lee (2017), Microsoft Word memiliki fitur yang bisa digunakan untuk membuat tanda tangan digital. Langkah-langkah menggunakannya, yakni sebagai berikut.
ADVERTISEMENT

2. Signwell

Situs web Signwell menghadirkan fitur tanda tangan digital yang bisa dipakai secara gratis. Langkah-langkah menggunakannya yakni sebagai berikut:

3. Signaturely

Cara membuat TTD digital yang berikutnya yakni melalui situs web Signaturely. Tata caranya, yakni sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Cara membuat TTD digital yang dijelaskan di atas bisa dijadikan panduan. Dengan begitu, maka tanda tangan digital tersebut bisa dimanfaatkan untuk berbagai kebutuhan dokumen penting. (DLA)