news-card-video
26 Ramadhan 1446 HRabu, 26 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Arti Double Job, Kelebihan, dan Kekurangannya

Artikel yang membahas info seputar karier.
17 Maret 2025 14:25 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Dunia Karier tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Arti Double Job. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Jason Goodman
zoom-in-whitePerbesar
Arti Double Job. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Jason Goodman
ADVERTISEMENT
Arti double job perlu dipahami oleh para karyawan, terutama yang ingin mendapatkan penghasilan tambahan. Double job memiliki sejumlah kelebihan, sehingga banyak orang yang tertarik untuk melakukannya.
ADVERTISEMENT
Meskipun demikian, double job juga memiliki beberapa kekurangan. Oleh karena itu, karyawan yang tertarik melakukan double job harus mengetahui kelebihan dan kekurangannya terlebih dahulu.

Arti Double Job dan Ketentuannya di Indonesia

Arti Double Job. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Christin Hume
Dikutip dari Etika Profesi, Andono, dkk (2023:130), pekerjaan dalam arti luas adalah aktivitas utama yang dilakukan oleh manusia. Dalam arti sempit, pekerjaan adalah istilah yang digunakan untuk menyebut tugas atau kerja yang menghasilkan uang bagi seseorang.
Arti double job adalah orang yang bekerja di dua tempat berbeda di waktu yang sama. Salah satu alasan orang memilih mengambil double job adalah untuk menambah penghasilan. Namun, tidak semua karyawan bisa menjalankan double job.
Di Indonesia memang tidak ada larangan untuk menjalani double job. Namun, perlu diingat peraturan mengenai double job disesuaikan dengan kebijakan perusahaan. Jika terdapat ketentuan dalam perjanjian kerja yang melarang karyawan melakukan double job, maka karyawan harus mematuhinya.
ADVERTISEMENT

Kelebihan dan Kekurangan Double Job

Arti Double Job. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Sumup
Melakukan dua pekerjaan sekaligus tentunya memiliki tantangan tersendiri. Berikut ini beberapa kelebihan dan kekurangan double job yang perlu diketahui.

1. Kelebihan Double Job

2. Kekurangan Double Job

ADVERTISEMENT
Jadi, arti double job adalah orang yang memiliki dua pekerjaan di waktu yang sama. Double job memiliki kelebihan dan kekurangan yang penting untuk dipahami. (KRI)