Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.1
Konten dari Pengguna
Keamanan dan Higiene dalam Katering Inflight "Standar dan Praktik Terbaiknya"
7 Oktober 2024 7:47 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Elsa Julya Nada tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Dalam industri penerbangan, keamanan dan higiene makanan merupakan aspek krusial yang tidak bisa diabaikan. Katering inflight harus memenuhi standar tinggi untuk memastikan kesehatan dan keselamatan penumpang.
ADVERTISEMENT
Adapun mengapa keamanan pangan pada industri penerbangan itu sangan penting ialah untuk memastikan kesehatan penumpang, reputasi maskapai, dan regulasi internasional. Makanan yang terkontaminasi dapat menyebabkan penyakit pada penumpang, dan apabila penumpang mengalami keracunan makanan maka hal itu akan merusak reputasi maskapai dan menyebabkan kerugian finansial yang besar.
Standar keamanan pangan dalam penerbangan umumnya mengacu pada pedoman yang ditetapkan oleh organisasi seperti:
ADVERTISEMENT
Adapun Standar Keamanan dan Higiene yang perlu diperhatikan pada industri catering inflight ialah:
Implementasi yang dapat dilakukan di lapangan untuk mewujudkan keamanan dan higiene ialah melakukan pelatihan karyawan, melakukan pengawasan dan inspeksi rutin, memastikan standar keamanan dan higiene telah dilakukan dengan baik, menggunakan teknologi yang memadai, dan menjalin kerja sama dengan pihak ketiga/supplier yang berkualitas.
ADVERTISEMENT
Keamanan dan higiene dalam katering inflight adalah prioritas utama yang memerlukan perhatian khusus. Dengan menerapkan standar seperti HACCP, panduan IATA, dan GMP secara konsisten, serta melalui upaya-upaya seperti pelatihan karyawan secara berkala, pengawasan rutin, pemanfaatan teknologi terkini, dan kerja sama yang erat dengan pihak ketiga, penyedia katering inflight dapat menjamin keamanan dan kualitas tinggi setiap hidangan yang disajikan kepada penumpang. Dengan demikian, pengalaman makan di udara menjadi lebih menyenangkan dan bebas dari kekhawatiran.