Konten dari Pengguna

MASA MUDA HARUS BERMANFAAT

31 Maret 2018 18:03 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:10 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Hafranda tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Bisnis Taichan Enakz merupakan bisnis yang di jalani oleh 3 orang pria muda. di umur 22 tahun, mereka mulai menyadari bahwasanya lapangan pekerjaan saat ini sudah sangat sedikit. hal ini juga mempengaruhi tingkat pengangguran di Indonesia. oleh sebab itu, mereka bergerak dengan bisnis. selain bermanfaat untuk penghasilan mereka dan masa depan mereka, bisnis mereka ini juga bermanfaat untuk sosial, yakni mereka dapat membuka lapangan pekerjaan buat orang lain. Leonard/leonardy juga memberikan tips-tips berbisnis di saat umur masih tergolong muda. mari saksikan!
ADVERTISEMENT