Cara Menghilangkan Bau Ketiak, Bukan Pakai Deodoran Saja

Hello Ladies
Kumpulan berita dan informasi terkini seputar wanita, gaya hidup, kecantikan, dan karier.
Konten dari Pengguna
15 Juni 2021 14:55 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Hello Ladies tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Menghilangkan Bau Ketiak, Bukan Pakai Deodorant Saja. Foto: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Menghilangkan Bau Ketiak, Bukan Pakai Deodorant Saja. Foto: Pexels
ADVERTISEMENT
Penasaran dengan cara menghilangkan bau ketiak? Tentu bau ketiak menjadi suatu hal yang umum apabila kamu tinggal di daerah yang cukup lembap atau sering melakukan olahraga dengan intensitas tinggi. Meski begitu, bukan berarti keringat otomatis menjadi penyebab bau ketiak.
ADVERTISEMENT
Nyatanya, keringat itu hanya sebatas cairan tanpa bau. Justru bakteri pada keringat itu yang menimbulkan bau ketiak. Perlu diketahui ada dua jenis kelenjar keringat.
Pertama, kelenjar ekrin terletak pada seluruh tubuh dan mengeluarkan keringat yang cepat hilang. Sementara, kelenjar apokrin merupakan jenis kelenjar keringat pada area ketiak dan bagian tubuh lainnya yang memiliki rambut halus.
Saat kelenjar memasuki rambut halus, nantinya keringat akan keluar dari tubuh kita. Namun, keringat yang bercampur dengan bakteri tersebut yang bakal mengeluarkan bau tak sedap.

Faktor penyebab bau ketiak

Selain berolahraga dan daerah lembap, berikut faktor penyebab bau ketiak:
Rambut halus yang berada di area ketiak berpotensi menahan keringat yang dapat berujung pada bau tidak sedap, apabila rambut dibiarkan. Maka, sesekali cukur rambut halus pada bagian ketiak unutk menghindari bau ketiak.
ADVERTISEMENT
Selain rambut halus, makanan yang dikonsumsi juga dapat menjadi penyebab bau ketiak. Terutama makanan dengan kandungan sulfur. Sulfur pada makanan tersebut tidak dapat dicerna secara menyeluruh oleh tubuh. Maka dari itu, sistem metabolisme pada tubuh mengeluarkan komponen yang bisa menyebabkan tubuh melepaskan bau tak sedap.
Saat kamu mengonsumsi alkohol berlebihan, ada kemungkinan ginjal tidak bisa memprosesnya dengan baik. Nanti, cairan alkohol tersebut akan mengalir melalui darah dan keluar dari pori-pori kulit serta pernapasan. Alhasil, badanmu seakan mengeluarkan bau tak enak.

Cara Menghilangkan Bau Ketiak, Bukan Pakai Deodorant Saja

1. Apple Cider Vinegar
Kandungan apple cider vinegar yang terdiri dari komponen antimikroba terbukti dapat menghilangkan bakteri yang menyebabkan bau ketiak. Selain itu, apple cider vinegar juga dapat menyeimbangkan tingkat pH pada kulit sehingga bau ketiak akan hilang.
ADVERTISEMENT
Cara menghilangkan bau ketiak dengan apple cider vinegar:
2. Kentang
Menurut hasil laporan Love Anover, potongan kentang yang diletakkan pada ketiak dapat membunuh bakteri untuk mencegah bau tak sedap. Seperti apple cider vinegar, kentang dapat mengubah pH tubuh dan membunuh bakteri pada bagian ketiak.
Cara menghilangkan bau ketiak dengan kentang:
Lidah Buaya
Ilustrasi Lidah Buaya Foto: Pexels
Lidah buaya merupakan sumber yang kaya akan antioksidan dan komponen antibakteri lainnya. Selain membantu hilangkan bau tak sedap, lidah buaya juga dapat menghapus bakteri penyebab bau tersebut secara total.
ADVERTISEMENT
Cara menghilangkan bau ketiak dengan lidah buaya:
3. Tea Tree Oil
Ilustrasi Tea Tree Oil Foto: Pexels
Salah satu metode ampuh dalam menghilangkan bau ketiak lainnya adalah menggunakan tea tree oil. Dengan kandungan astringent dan antimikroba, tea tree oil dapat membantu mengecilkan pori-pori kulit dan melawan bakteri penyebab bau ketiak.
Cara menghilangkan bau ketiak dengan tea tree oil:
(AH)