Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.1
Konten dari Pengguna
Olahraga Lari Juga Bisa Buat Kita Senang, Lho!
11 September 2018 19:16 WIB
Diperbarui 14 Maret 2019 21:06 WIB
Tulisan dari Hijab Lifestyle tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Assalamualaikum kawan hijabers, siapa yang disini hari-harinya dipenuhi jadwal yang padat dan membuat kita tak bergembira karena sibuk dengan jadwal yang padat. Nah, coba kalian sisakan waktu untuk kalian olahraga lari kawan hijabers, karena olahraga lari dapat membuat kalian lebih senang.
( Foto : Olahraga Lari |@Sobat Budiasa/flickr )
ADVERTISEMENT
Olahraga lari dapat merangsang tubuh untuk meningkatkan produksi hormon endocannabinoid dalam jumlah besar. Hormon tersebut yang berfungsi untuk membuat kalian merasa senang. Endocannabinoid merupakan hormon yang unik karena memiliki efek yang sama seperti saat tubuh merespon rangsangan cannabis atau ganja. Hormon ini diduga memiliki efek euforia yang lebih kuat dibandingkan endorfin karena ketika endorfin hanya diproduksi bagian tertentu, endocannabinoid dapat diproduksi di berbagai sel tubuh. Lari juga dipercaya dapat meningkatkan mood dengan segera pada mereka yang menderita depresi. Jadi jika kalian merasa kurang bahagia cobalah untuk lari ya kawan hijabers.
Penulis : Maulidya