Konten dari Pengguna

22 Kode Rahasia Xiaomi, Simak Daftar dan Fungsinya di Sini!

13 Juni 2023 16:32 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi daftar kode rahasia Xiaomi. Foto: unspalsh.com.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi daftar kode rahasia Xiaomi. Foto: unspalsh.com.
ADVERTISEMENT
Kode rahasia Xiaomi umumnya hanya diketahui teknisi ponsel. Faktanya pengguna awam juga membutuhkan kode tersebut untuk mencari informasi tentang perangkat yang dipakai.
ADVERTISEMENT
Bagi pengguna yang penasaran apa saja kode rahasia Xiaomi, How To Tekno sudah merangkum berbagai kode rahasia lengkap dengan fungsinya pada penjelasan berikut.

Tentang Kode Rahasia Xiaomi

tentang kode rahasia Xiaomi. Foto: unsplash.com.
Kode rahasia Xiaomi merupakan alternatif untuk membuka berbagai fitur tersembunyi. Kode rahasia tersebut umumnya tak dipublikasikan ke publik agar pengguna awam tak selalu mencoba. Sebab, itu dapat merusak sistem ponsel.
Sama seperti ponsel Android lainnya, kode rahasia Xiaomi bisa diakses pada menu dial panggilan. Selain memperoleh informasi yang relevan, kode tersebut berikut memiliki manfaaat dan fungsi yang berguna untuk membantu perbaikan HP.
Menurut laman xiaomiui.net, beberapa manfaat dari kode rahasia Xiaomi di antaranya mengakses fitur Debugging perangkat, menguji kinerja hardware dan software, hingga mengakses fitur tersembunyi yang tersedia pada ponsel.
ADVERTISEMENT

Daftar Kode Rahasia Xioami

ilustrasi daftar kode rahasia Xiaomi. Foto: unsplash.com.
Berikut daftar kode rahasia Xiaomi yang bisa dipakai dirangkum dari laman Xiaomi Community dan Xiaomist:
ADVERTISEMENT
(IPT)