Konten dari Pengguna

Agar GPS Terbaca Server Gojek, Lakukan Hal-hal Penting Ini

11 Februari 2023 14:26 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi mengatasi agar GPS terbaca server Gojek. Foto: Unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi mengatasi agar GPS terbaca server Gojek. Foto: Unsplash.com
ADVERTISEMENT
Selain memasukkan alamat, setiap pengguna aplikasi Gojek wajib menyetujui akses lokasi agar GPS terbaca server Gojek sehingga pengemudi akan lebih menemukan lokasi yang dituju.
ADVERTISEMENT
Terkadang, mitra Gojek tak hafal alamat detail yang diberi pelanggan, sehingga mereka mengandalkan lokasi yang ditunjukkan dalam peta aplikasi. Maka dari itu, memastikan GPS terbaca server Gojek adalah hal penting.
Sayangnya, tak jarang diketahui bahwa GPS di ponsel eror atau tidak tersambung ke aplikasi Gojek. Karena itu, di artikel ini akan dibagikan cara mengatasi masalah tersebut agar GPS terbaca server Gojek dan meminimalkan pengemudi salah alamat.

Cara agar GPS Terbaca Server Gojek

Ilustrasi mengatasi agar GPS terbaca server Gojek. Foto: Gojek
Berikut cara mengatasi agar GPS terbaca server Gojek yang bisa diikuti:

1. Pastikan Fitur GPS Aktif

Sebelum mengubah pengaturan di ponsel, pastikan fitur GPS aktif. Terkadang pengguna tak sengaja menonaktifkan fitur ini sehingga tak ada GPS yang terbaca server Gojek. Begini caranya mengaktifkannya:
ADVERTISEMENT

2. Izinkan Akses Lokasi di Aplikasi Gojek

Saat memulai aplikasi Gojek untuk pertama kalinya, pengguna akan diminta untuk menyetujui perizinan akses lokasi. Namun, terkadang, seiring berjalannya penggunaan, izin akses lokasi bisa berubah tanpa disadari pengguna. Untuk mengatasinya, lakukan langkah berikut ini:
ADVERTISEMENT

3. Ubah Keamanan Lokasi

Metode lain yang bisa kamu lakukan agar GPS terbaca server Gojek adalah mengubah keamanan lokasi dari pengaturan ponsel. Adapun caranya adalah sebagai berikut:

4. Kalibrasi GPS

Kamu juga bisa mengalibrasi ulang GPS di HP agar tingkat akurasinya lebih baik. Proses ini sebaiknya dilakukan secara berkala untuk memaksimalkan fitur GPS di HP. Berikut caranya yang disadur dari Support Google:
ADVERTISEMENT
Demikian langkah-langkah yang bisa kamu lakukan agar GPS terbaca server Gojek. Selamat mencoba dan semoga membantu!
(NSF)