news-card-video
6 Ramadhan 1446 HKamis, 06 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Cara Backup WA iPhone Tanpa iCloud, Ini Alternatifnya

5 Januari 2023 15:13 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi WhatsApp di iPhone. Foto: Pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi WhatsApp di iPhone. Foto: Pexels.com
ADVERTISEMENT
Cara backup WA iPhone tanpa iCloud menjadi alternatif saat terjadi kendala pencadangan data melalui aplikasi bawaan Apple itu. Sebenarnya, mencadangkan WhatsApp di iCloud merupakan metode resmi yang diberlakukan pihak WhatsApp untuk membuat salinan data aplikasi di iPhone.
ADVERTISEMENT
Namun pada satu kondisi, mencadangkan WA dengan iCloud tak bisa dilakukan sehingga tak sedikit orang yang mencari alternatifnya agar data WhatsApp tetap bisa dicadangkan.
Mengutip EaseUS, masalah yang muncul saat proses backup WA di iCloud umumnya berkaitan dengan ketersediaan ruang kosong yang cukup di iCloud maupun iPhone.
Hal itu juga menjadi penting terutama bila data WA berukuran besar sehingga membutuhkan waktu lebih lama dan ruang penyimpanan lebih besar agar proses backup berjalan lancar.
Untuk alasan itulah, mencadangkan data WhatsApp tanpa iCloud menjadi alternatif yang banyak dilakukan pengguna iPhone.

Cara Backup WA iPhone Tanpa iCloud

Ilustrasi cara backup WA iPhone tanpa iCloud. Foto: Pexels.com
Dihimpun dari Mobitrix, mencadangkan data WhatsApp tanpa iCloud bisa dilakukan melalui beberapa medium seperti email, iTunes, hingga memasang aplikasi transfer WhatsApp. Berikut metodenya masing-masing.
ADVERTISEMENT

Melalui email

Metode ini bisa kamu terapkan bila hanya memiliki beberapa obrolan penting di WhatsApp. Untuk melakukan cara ini, ikuti langkah berikut.
ADVERTISEMENT

Melalui iTunes

iTunes menjadi alternatif mencadangkan data WA saat kapasitas iCloud terbatas. Berikut langkah-langkahnya.

Melalui aplikasi transfer WhatsApp

Mencadangkan WA tanpa iCloud bisa dilakukan dengan memanfaatkan aplikasi transfer WhatsApp, yaitu Mobitrix.
Dikutip dari laman resminya, Mobitrix merupakan aplikasi WhatsApp transfer yang memungkinkan pengguna mentransfer, mencadangkan, dan memulihkan riwayat obrolan WA.
Aplikasi ini mendukung semua format obrolan, seperti teks, gambar, video, emoji, hingga lampiran. Adapun untuk mencadangkan WA melalui Mobitrix, ikuti langkah di bawah ini.
ADVERTISEMENT
Itulah tiga cara backup WA iPhone tanpa iCloud yang bisa kamu coba. Melalui alternatif di atas, kamu tetap bisa mencadangkan data WhatsApp meski kapasitas iCloud terbatas. Smeoga informasi di atas membantu.
(ANM)