Konten dari Pengguna

Cara Blokir SMS di Xiaomi dengan Berbagai Metode Berbeda

26 Mei 2023 14:55 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara blokir SMS Xiaomi. Foto: Roman Pohorecki/pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara blokir SMS Xiaomi. Foto: Roman Pohorecki/pexels
ADVERTISEMENT
Blokir SMS (Short Message Service) adalah fitur yang diberikan ponsel, termasuk Xiaomi, agar tak lagi menerima pesan masuk dari nomor yang tak diinginkan. Umumnya, pengguna ponsel memblokir SMS karena diklaim spam, penipuan, dan alasan lainnya.
ADVERTISEMENT
Lewat artikel ini, How To Tekno membagikan cara blokir SMS Xiaomi dengan berbagai metode. Simak petunjuknya di bawah ini dan ikuti dengan runtut!

Cara Blokir SMS di Xiaomi

Ilustrasi cara blokir SMS Xiaomi. Foto: Ketut Subiyanto/pexels
Dirangkum dari alphr.com, ada beberapa cara blokir SMS di Xiaomi, yaitu menggunakan aplikasi SMS dan panggilan. Di bawah ini akan dibagikan langkah demi langkah yang bisa diikuti pengguna Xiaomi.

1. Lewat Aplikasi SMS

Metode pertama adalah menggunakan aplikasi SMS untuk memblokir pesan yang tak diinginkan. Berikut ini cara blokir SMS di Xiaomi lewat aplikasi SMS yang bisa diikuti pengguna:
ADVERTISEMENT

2. Blokir SMS Sepenuhnya

Meski sudah tak menerima pesan, sistem akan memasukkan pesan dari nomor tersebut ke daftar spam, sehingga kotak masuk penuh walau pengguna tak menerima notifikasi masuk.
Pengguna dapat memblokir pesan secara keseluruhan dengan mengikuti petunjuk di bawah ini:

3. Lewat Aplikasi Telepon

Selain melalui aplikasi pesan teks, pengguna juga dapat memblokir SMS dari aplikasi telepon. Begini langkah-langkahnya:
ADVERTISEMENT
Demikian cara blokir SMS di Xiaomi yang bisa diikuti pengguna. Semoga bermanfaat!
(NSF)