Konten dari Pengguna

Cara By One di ML dan Tips Memenangkannya

25 Oktober 2022 17:27 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara By One di ML. Foto: Moonton.
zoom-in-whitePerbesar
Cara By One di ML. Foto: Moonton.
ADVERTISEMENT
Cara by one di ML bisa dilakukan dengan mudah. Secara umum, permainan Mobile Legend tak hanya digunakan untuk mabar, tapi para pemainnya juga bisa melakukan by one atau 1 lawan 1,
ADVERTISEMENT
Mobile Legends merupakan salah satu game MOBA paling laris dan populer di Indonesia. Video game besutan Montoon tersebut sukses menarik minat pemain baru dan mampu mempertahankan keloyalan gamer lama.
Dalam permainan ini, skill pemain merupakan salah satu faktor penting. Bahkan para pemain bisa bermain dengan mode by one atau 1 vs 1 dan mabar 5 vs 5 untuk mengadu skill yang dimiliki.
Dijelaskan pada laman GGWP id, mode by one di ML biasanya dilakukan untuk mengadu skill hero yang dikuasai dan sebagai ajang untuk membuktikan siapa pemain yang lebih baik.
Para streamer gaming juga menggunakan mode ini untuk mengulas skill hero. Mode ini hanya bisa digunakan untuk dua karakter, yakni hero yang kamu gunakan dan hero milik lawan.
ADVERTISEMENT
Pada artikel ini, How to Tekno sudah merangkum cara by one di ML dan tips yang bisa dilakukan agar permainan bisa dimenangkan.

Cara By One di ML

Ilustrasi Cara By One di ML. Foto: VCGamer.
Dirangkum dari laman Esportku, tutorial atau cara by one di ML bisa dilakukan dengan mengikuti langkah-langkah berikut ini.
Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, kamu bisa menunjukkan skill terbaik yang dimiliki. Lebih lanjut, simak tips bermain secara by one di ML agar kamu bisa dengan mudah memenangkan gim.
ADVERTISEMENT

Tips Bermain By One di ML

Tips bermain By One di ML. Foto: Mobile Legends.
Dalam permainan by one di ML, ada beberapa tips yang bisa diterapkan untuk memenangkan permainan. Dijelaskan pada laman Info Sport, tips yang paling penting adalah menggunakan hero dan skill damage yang mematikan.
Pastikan kamu juga memahami semua skill termasuk skill pasif dari hero yang dipilih. Jangan lupa, cari tahu combo skill terbaik agar serangan yang kamu lakukan bisa maksimal untuk mengalahkan musuh.
Selanjutnya, gunakan spell retribution agar bisa farming lebih cepat. Kamu juga harus selalu melihat mini map yang disediakan di pojok kiri untuk mengetahui posisi musuh. Meski bukan mode 5 vs 5, kamu juga bisa memanfaatkan minion dalam mode ini.
Adapun rekomendasi hero Mobile Legend yang bisa digunakan untuk mode by one, yakni Hayabusa, rrie, Guinever, Harley, dan Thamuz. Pilih salah satu dari kelima hero tersebut berdasarkan hero yang digunakan lawan.
ADVERTISEMENT
Beberapa hero tersebut dikenal ampuh untuk 1 vs 1. Contohnya seperti Guinevere, sebab, hero dengan role mage-fighter ini memiliki kemampuan yang lengkap.
Demikian cara By One di ML dan tips untuk memenangkan permainan. Selamat bermain!
(IPT)