Konten dari Pengguna

Cara Cek OHS Laptop, Simak Panduannya di Sini

4 September 2024 16:14 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara cek OSH laptop. Foto: Microsoft
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara cek OSH laptop. Foto: Microsoft
ADVERTISEMENT
Windows dan Microsoft Office adalah kombinasi yang dapat dimanfaatkan untuk berbagai kegiatan. Umumnya pengguna laptop Windows mengandalkan Office Home and Student (OHS) untuk membuat dokumen, mengolah data, dan lainnya.
ADVERTISEMENT
Namun, tak jarang Office Home and Student yang digunakan di laptop ternyata bajakan. Fitur pada Office Home and Student bajakan dan asli juga akan berbeda. Maka dari itu, pastikan bahwa Office Home and Student yang digunakan terverifikasi keasliannya.

Cara Cek OHS Laptop

Ilustrasi cara cek OSH laptop. Foto: Microsoft
Untuk mengetahui cara cek Office Home and Student di laptop, berikut tahapan yang bisa dilakukan.

1. Cek Melalui Aplikasi Office

Cara pertama yang paling sederhana adalah dengan membuka salah satu aplikasi Microsoft Office, seperti Word, Excel, atau PowerPoint. Setelah aplikasi terbuka, perhatikan apakah ada pesan atau notifikasi tertentu.
Jika Office yang digunakan tidak asli, biasanya akan muncul pesan seperti "There’s a problem with your Office license.” Selain itu, ketika pengguna mulai membuat dokumen baru, akan ada peringatan “Get Genuine Office” yang diikuti pesan “Your license isn’t genuine, and you may be a victim of software counterfeiting.”
ADVERTISEMENT
Sebaliknya, jika Office asli, tidak akan ada pesan-pesan tersebut dan pengguna dapat menggunakan aplikasi dengan lancar tanpa gangguan notifikasi.

2. Cek Melalui Command Prompt (CMD)

Metode lain yang bisa dicoba adalah menggunakan Command Prompt atau CMD. Berikut langkah-langkahnya.
Jika hasilnya menunjukkan bahwa tidak ada pelanggaran dan lisensi terverifikasi, sistem operasi dan Office yang digunakan kemungkinan besar asli.

3. Cek Melalui Control Panel

Pengguna juga bisa memverifikasi keaslian Office melalui Control Panel dengan cara berikut.
ADVERTISEMENT

4. Cek Melalui Kotak Dialog Run

Cara terakhir untuk memeriksa keaslian Office adalah melalui kotak dialog Run. Berikut langkah-langkahnya yang bisa diikuti.
Pada jendela ini, pastikan bagian “Description” tidak menampilkan nama pembuat software selain Microsoft, dan status lisensi tertulis “Licensed” tanpa adanya tanggal kedaluwarsa.
(SLT)