Konten dari Pengguna

Cara Cek Sinyal TV Digital melalui Aplikasi dan WEB

14 Juni 2024 12:13 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cek TV Digital. Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cek TV Digital. Foto: Shutterstock
ADVERTISEMENT
Kebijakan migrasi sinyal TV analog ke TV digital sudah berhenti sejak 2 November 2022, sesuai dengan informasi dari laman resmi Digital Kominfo. Langkah ini menjadi tanda signifikan era TV digital di Indonesia.
ADVERTISEMENT
Dengan adanya kebijakan ini, masyarakat dapat memeriksa apakah daerahnya sudah menerima siaran TV digital. Berikut adalah langkah-langkah untuk memeriksa sinyal TV digital. Simak artikel selengkapnya!

Cara Cek Sinyal TV Digital

Ilustrasi cek TV Digital. Foto: Shutterstock
Siaran TV digital menggunakan modulasi sinyal digital dan sistem kompresi, sehingga memberikan kualitas gambar dan suara yang lebih baik dibandingkan dengan TV analog.
Kualitas sinyal TV digital dapat bervariasi di setiap lokasi. Oleh karena itu, penting untuk memastikan apakah wilayah tempat tinggal kamu termasuk dalam jangkauan sinyal digital.

1. Cara Cek Sinyal TV Digital Menggunakan Aplikasi HP

Kamu dapat mengunduh dan menggunakan aplikasi SinyalTVDigital pada perangkat Android maupun iOS. Untuk HP android, aplikasi bisa diunduh di Google Play Store, sedangkan untuk iOS di AppStore.
Cara cek sinyal TV digital menggunakan aplikasi SinyaltvDigital bisa dilakukan dengan langkah-langkah berikut:
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Selain melalui aplikasi Sinyal TV Digital, kamu juga bisa menggunakan cara alternatif, yaitu melalui situs web Kominfo. Cara ini tentu praktis karena tidak perlu membuka platform pengunduhan terlebih dahulu. Kamu bisa mengetahui caranya dalam pembahasan berikutnya.

2. Cara Memeriksa Sinyal TV Digital Melalui Situs Kominfo

Kamu memeriksa sinyal TV digital melalui situs Kominfo dengan langkah-langkah berikut:
(SLT)