Konten dari Pengguna

Cara Daftar Paket Nelpon Rumah Telkomsel 2022

17 Januari 2022 10:31 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Logo Telkomsel. Foto: telkomsel.com
zoom-in-whitePerbesar
Logo Telkomsel. Foto: telkomsel.com
ADVERTISEMENT
Cara daftar paket nelpon rumah Telkomsel 2022 dapat dilakukan dengan berbagai cara. Di antaranya melalui aplikasi, toko atau outlet, maupun dengan kode panggilan UMB.
ADVERTISEMENT
Sebagai salah satu penyedia jasa komunikasi, Telkomsel digunakan oleh masyarakat Indonesia. Operator telekomunikasi yang didirikan pada 1995 ini juga dikenal karena kecepatan Internet dan kualitas sinyalnya yang dapat menjangkau hingga ke pelosok.
Terdapat empat produk Telkomsel yang dapat dimanfaatkan oleh pengguna, antara lain Kartu AS, simPATI, Loop, dan Halo. Sedangkan untuk paket telepon, Telkomsel menyediakan paket Kring-Kring.
Mengutip dari laman situs resmi Telkomsel, paket Kring-Kring ialah paket telepon dengan kuota telepon unlimited ke sesama Telkomsel. Selain itu, ada pula kuota telepon hingga 50 menit ke operator lain. Paket Kring-Kring terdiri dari dua pilihan masa aktif, yaitu harian dan mingguan.

Cara Daftar Paket Nelpon Rumah Telkomsel 2022

Cara daftar paket nelpon rumah Telkomsel 2022 dengan membeli paket Kring-Kring dapat diaktifkan melalui langkah berikut ini:
ADVERTISEMENT

Keunggulan Paket Kring-Kring

Ada berbagai keunggulan yang bisa didapat oleh pengguna Telkomsel yang menggunakan paket Kring-Kring, antara lain:
Ilustrasi Telkomsel. Foto: Kumparan.

Rincian Harga Paket Kring-Kring

Mengutip kembali laman situs Telkomsel, berikut kisaran harga dari paket Kring-Kring.
Paket Kring-Kring 1 hari
ADVERTISEMENT
Paket Kring-Kring 1 hari
Paket Kring-Kring 3 hari
Paket Kring-Kring 7 hari
Paket Kring-Kring 7 hari
Paket Kring-Kring 30 hari
Paket Kring-Kring 30 hari
Perlu diingat bahwa harga paket Kring-Kring menyesuaikan lokasi pelanggan saat melakukan aktivasi paket. Untuk mengetahui harga selengkapnya, kamu bisa mengeceknya melalui aplikasi MyTelkomsel atau kanal pembelian lainnya.
ADVERTISEMENT
(AMP)