Konten dari Pengguna

Cara Dapat Koin Webtoon Gratis dengan Berbagai Tips Mudah

27 Februari 2023 18:09 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara dapat koin Webtoon gratis. Foto: Line Webtoon
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara dapat koin Webtoon gratis. Foto: Line Webtoon
ADVERTISEMENT
Ada berbagai cara dapat koin Webtoon gratis yang bisa kamu lakukan. Lewat artikel ini, How To Tekno akan membagikan beberapa tipsnya.
ADVERTISEMENT
Sesuai namanya, Webtoon diambil dari perpabudan kata web dan cartoon, artinya kartun atau komik yang bisa dibaca dalam bentuk situs web atau secara online.
Webtoon diterbitkan oleh Naver Corporation yang berasal dari Korea Selatan. Popularitas Webtoon sendiri tak hanya di Korea, bahkan di Indonesia.
Portal komik ini menghadirkan banyak cerita komik menarik. Bahkan ada banyak judul Webtoon yang dijadikan series atau film. Sehingga, banyak pengguna yang mencari tahu cara dapat koin Webtoon gratis agar dapat menikmati semua konten yang mereka sukai.

Cara Dapat Koin Webtoon Gratis

Ilustrasi cara dapat koin Webtoon gratis. Foto: Line Webtoon
Menggunakan Webtoon memang tidak membutuhkan uang alias gratis. Namun, ada beberapa judul yang mengharuskan pembaca membayar dengan sejumlah koin.
Di bawah ini akan dibagikan cara dapat koin Webtoon gratis yang dikutip dari laman moneypantry:
ADVERTISEMENT

1. Mencari Event

Salah satu cara mencari koin di Webtoon secara gratis adalah mengikuti event atau acara yang ada dalam aplikasi. Acara akan muncul di layar beranda ketika membuka aplikasi.
Dengan mengikuti acara tersebut, kamu harus memenangkan permainan atau menyelesaikan misi untuk mendapatkan koin. Sayangnya, beberapa acara hanya memberikan koin yang memiliki masa kedaluwarsa 30 hari.

2. Mengunjungi Situs ZoomBucks

ZoomBucks adalah situs web yang memberikan sejumlah misi untuk diselesaikan. Ketika berhasil menyelesaikannya, kamu akan dibayar dengan sejumlah hadiah, termasuk koin Webtoon.
Beberapa misi di ZoomBucks di antaranya menonton video, mengikuti survei, dan masih banyak lainnya.

3. Menyelesaikan Misi di Idle Empire

Sama seperti Zoombucks, Idle Empire juga akan memberikan misi yang nantinya diberi bayaran berupa Google Play gift cards dan bisa ditukarkan mejadi koin Webtoon.
ADVERTISEMENT
Beberapa misi yang diberikan Idle Empire, antara lain, mengisi survei, menonton video, hingga menguji perangkat lunak.

4. Mencari Kode Redeem Webtoon

Webtoon juga membagikan kode redeem yang bisa ditukarkan menjadi koin. Kamu bisa mencari kode tersebut dan memasukkannya ke aplikasi untuk mendapatkan koin Webtoon agar dapat membaca semua konten favoritmu.
Di bawah ini adalah beberapa kode redeem koin Webtoon untuk periode Februari 2023 yang dirangkum dari laman ggrecon.
Setelah mendapatkan kode redeem, segera tukarkan lewat aplikasi. Begini caranya:
Itulah cara dapat koin Webtoon gratis yang bisa kamu ikuti. Dengan melakukan trik di atas, kamu dapat membaca konten berbayar di platform ini tanpa perlu mengeluarkan uang. Selamat mencoba!
ADVERTISEMENT
(NSF)