Cara Downgrade Windows 11 ke 10 berdasarkan Masa Pakainya

Konten dari Pengguna
31 Desember 2022 21:46 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara downgrade Windows 11 ke 10. Foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara downgrade Windows 11 ke 10. Foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
Cara downgrade Windows 11 ke 10 dapat dilakukan dengan mudah dan hanya membutuhkan beberapa klik. Mengutip laman Microsoft, Windows 11 pertama kali dirilis pada 5 Oktober 2021. Ini merupakan sistem operasi lanjutan dari Windows 10.
ADVERTISEMENT
Ada banyak perubahan yang terjadi di Windows 11, mulai dari tampilan dan beberapa fiturnya. Pengguna Windows 10 yang terpilih bisa memperbarui ke sistem operasi Windows 11 secara gratis. Kamu akan mendapatkan notifikasi bahwa Windows 11 siap diluncurkan di perangkatmu.
Meski begitu ada pula pengguna yang kurang nyaman menggunakan sistem operasi Windows 11 dan ingin kembali ke Windows 10. Jika demikian, simak artikel ini karena akan dibagikan cara downgrade Windows 11 ke 10 secara rinci.

Cara Downgrade Windows 11 ke 10

Ilustrasi cara downgrade Windows 11 ke 10. Foto: Unsplash
Ada dua cara dowgrade Windows 11 ke 10 yang bisa kamu lakukan berdasarkan periode pembaruan ke Windows 10. Dikutip dari laman Lenovo, berikut penjelasan dan langkah-langkahnya secara lengkap.
ADVERTISEMENT

Periode 10 Hari Atau Kurang

Saat memperbarui ke Windows 11, ada periode 10 hari yang diberikan Microsoft. Periode ini merupakan masa percobaan untuk pengguna, sehingga ada opsi untuk kembali lagi ke versi sebelumnya.

Periode 10 Hari Lebih

Ketika kamu sudah menggunakan Windows 10 lebih dari 10 hari, proses yang dilakukan untuk downgrade lebih rumit dan panjang. Berikut ini caranya:
ADVERTISEMENT
Itulah cara downgrade Windows 11 ke 10 yang bisa kamu lakukan. Selamat mencoba!
(NSF)