Konten dari Pengguna

Cara Extend Monitor di Windows dan MacOS dengan Praktis

24 Februari 2023 16:27 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara extend monitor. Foto: Pixabay.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara extend monitor. Foto: Pixabay.com
ADVERTISEMENT
Cara extend monitor bisa dilakukan dengan mudah. Metode ini dipakai untuk pengguna komputer atau laptop yang hendak melakukan presentasi atau masih membutuhkan monitor tambahan saat bekerja.
ADVERTISEMENT
Lewat artikel ini, How To Tekno akan membagikan cara extend monitor untuk pengguna Windows dan MacOS. Jadi, ikuti langkah-langkah yang tertulis dengan runtut, ya!

Cara Extend Monitor

Ilustrasi cara extend monitor. Foto: Kumparan.com/Kevin S. Kurnianto
Menggunakan fitur extend monitor bisa mempermudah beberapa pekerjaan. Dikutip dari laman resmi Boston University, di bawah ini merupakan langkah-langkahnya untuk perangkat dengan sistem operasi Windows 7, Windows 10, dan MacOS.

1. Windows 7

Meski Microsoft mengumumkan telah menghentikan pembaruan sistem operasi Windows 7, ada pula pengguna yang masih menggunakannya dengan alasan tampilannya sederhana dan mudah dioperasikan.
Kamu bisa melakukan extend monitor di Windows 7 dengan cara berikut ini:
ADVERTISEMENT

2. Windows 10

Cara extend Windows 10 tidak jauh berbeda dengan langkah-langkah untuk Windows 7.

3. MacOS

Untuk pengguna MacOS, kamu bisa melakukan extend monitor dengan mudah. Setelah menyambungkan monitor baru dengan perangkat MacOS, ikuti langkah-langkah di bawah ini:
Untuk menonaktifkan extend monitor pada MacOS, langkah-langkahnya sama, yaitu lewat ikon monitor di ujung kanan atas desktop utama, kemudian pilih 'Turn Off Mirroring'.
Sekian cara extend monitor yang bisa kamu ikuti untuk perangkat Windows 7, Windows 10, dan MacOS. Selamat mencoba!
(NSF)