Konten dari Pengguna

Cara Format Flashdisk yang Paling Mudah untuk Pemula

15 Oktober 2021 9:05 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi flashdisk. Foto: Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi flashdisk. Foto: Pixabay
ADVERTISEMENT
Cara format flashdisk bisa dilakukan lewat berbagai langkah. Kamu bisa langsung klik kanan pada tampilannya atau melalui fitur Command Prompt.
ADVERTISEMENT
Flashdisk sering digunakan untuk menyimpan dan memindahkan file-file dari laptop atau komputer. Hal itu bisa disebabkan karena sering berpindah dari perangkat satu ke perangkat lainnya. Jadi, flashdisk rentan diserang virus.
Salah satu cara untuk membersihkan virus di flashdisk adalah melakukan format. Ada beberapa tutorial cara format flashdisk yang yang tidak bisa diformat. How To Tekno akan membagikannya secara rinci di artikel ini.

Cara Format Flashdisk yang Tidak Terbaca

Dikutip dari laman Windows Central, berikut ini adalah tutorial cara format flashdisk lengkap.

1. Klik Kanan

Cara pertama ini adalah yang paling mudah dilakukan. Banyak orang yang sudah menerapkan cara format flashdisk dengan klik kanan untuk membersihkan perangkat tersebut dari virus.
ADVERTISEMENT
Cara format flashdisk. Foto: Windows Central
Cara format flashdisk. Foto: Windows Central

2. Disk Management

Selain klik kanan flashdisk dan pilih 'Format'. Pengguna Windows dapat melakukan format flashdisk lewat Disk Management. Kamu bisa mengikuti tutorialnya di bawah ini:
Cara format flashdisk. Foto: Windows Central
Cara format flashdisk. Foto: Windows Central

3. Command Prompt

Terakhir, ada cara format flashdisk CMD yang bisa kamu lakukan. Command Prompt merupakan fitur bawaan dari Windows yang fungsinya untuk menyelesaikan segala masalah di laptop atau komputer. Meski begitu, fitur ini mampu untuk melakukan format pada flashdisk. Berikut ini adalah caranya:
ADVERTISEMENT
Itulah cara format flashdisk di Windows lewat berbagai langkah. Tidak sulit, bukan? Bahkan, prosesnya pun hanya berlangsung beberapa detik saja. Selamat mencoba!
(NSF)