Cara Install Linux Mint Cinnamon dan Syarat Minimum Perangkat

Konten dari Pengguna
21 September 2023 13:41 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Linux Mint. Foto: linuxmint.com.
zoom-in-whitePerbesar
Linux Mint. Foto: linuxmint.com.
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Pengguna komputer yang sudah bosan dengan sistem Windows bisa menyimak cara install Linux Mint pada artikel ini. Linux Mint menjadi salah satu pilihan sistem operasi komputer yang bisa dipakai pengguna.
ADVERTISEMENT
Tampilan antar-muka sistem operasi Linux Mint tak jauh berbeda dengan tampilan sistem Windows. Karena itu, pengguna yang belum pernah mencoba sistem operasi tersebut bisa beradaptasi lebih cepat.
Sebelum mengetahui cara install Linux Mint, How To Tekno akan menjabarkan tentang sistem operasi ini dan syarat perangkat minimum yang dibutuhkan. Tujuannya setelah memasang sistem di komputer, pengguna bisa langsung menggunakannya untuk aktivitas sehari-hari.

Sekilas tentang Linux Mint

Sekilas tentang Linux Mint. Foto: linuxmint.com.
Berdasarkan laman resmi linuxmint.com, Linux Mint adalah salah satu sistem operasi alternatif untuk Microsoft Windows dan Apple MacOS. Sistem operasi ini diklaim memiliki sistem operasi yang modern, nyaman, kuat dan mudah digunakan.
Linux Mint bersifat gratis dan open sources. Kelebihan lainnya, sistem operasi ini hanya memerlukan sedikit perawatan sehingga tak menghabiskan banyak sumber daya sistem.
ADVERTISEMENT
Sama seperti Microsoft, sistem operasi ini juga memiliki perangkat lunak paket perkantoran LibreOffice yang lengkap. Software tersebut bisa dipakai untuk mengolah kata, presentasi, gambar, spreadsheet, bahkan database impor atau ekspor ke dokumen PDF.
Linux Mint memiliki berbagai jenis sistem yang bisa diunduh pengguna seperti Cinnamon Edition, Mate Edition, dan Exface Edition. Setiap jenis Linux Mint tersebut memiliki tampilan dan fitur yang berbeda-beda.
Di artikel ini, How To Tekno akan berbagi syarat minimum perangkat dan cara install Linux Mint jenis Cinnamon Edition. Berikut pemaparan lengkapnya.

Cara Install Linux Mint Cinnamon Edition

Ilustrasi cara install Linux Mint. Foto: linuxmint.com.
Masih dari sumber yang sama, Linux Mint Cinnamon Edition diklaim sebagai versi Linux yang paling populer dan banyak dipakai pengguna karena merupakan versi default. Sistem ini bisa dipakai untuk jangka panjang hingga 2027.
ADVERTISEMENT
Menurut laman Itsfoss.com, syarat minimum perangkat untuk memasang Linux Mint Cinanmon di antaranya:
Setelah mengetahui syarat yang dibutuhkan, simak cara install Linux Mint edisi Cinamont pada rincian berikut. Cara ini juga bisa dipakai untuk menginstall sistem operasi Linux Mint jenis lainnya.
ADVERTISEMENT
(IPT)