Konten dari Pengguna

Cara Melihat Riwayat Live TikTok, Ini Langkah-langkahnya

8 Desember 2023 15:30 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara melihat riwayat Live TikTok. Foto: Irfan Adi Saputra/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara melihat riwayat Live TikTok. Foto: Irfan Adi Saputra/kumparan
ADVERTISEMENT
Cara melihat riwayat Live TikTok bisa dilakukan setelah kreator mengakhiri siaran langsungnya di aplikasi tersebut. TikTok menghadirkan fitur Live Replay, sehingga pengguna bisa menonton ulang hingga mengunduhnya di perangkat..
ADVERTISEMENT
Cara melihat riwayat Live TikTok selengkapnya akan dibagikan di bawah ini. Selanjutnya, How To Tekno membagikan cara mengunduh dan menghapus Live TikTok. Jadi, simak informasinya hingga selesai agar bisa mengikuti petunjuknya.

Tentang Riwayat Live TikTok

Ilustrasi Live TikTok. Foto: Shutterstock
Mengutip support.tiktok.com, TikTok Live adalah fitur agar kreator dan audiens dapat berinteraksi secara langsung dalam waktu nyata. Live TikTok hanya dapat dilakukan pengguna yang sudah berusia 18 tahun ke atas dan memenuhi persyaratan lainnya.
TikTok menyimpan video Live dari penggunanya agar dapat diunduh, meningkatkan dan mengembangkan moderasi konten di TikTok, serta mencegah dan menangani konten yang berpotensi berbahaya di platform tersebut.
Riwayat Live TikTok tersebut tersimpan di Pusat Live yang bisa diakses lewat aplikasi TikTok. Adapun cara mengaksesnya akan dijelaskan lebih lanjut di bawah ini.
ADVERTISEMENT

Cara Melihat Riwayat Live TikTok

Ilustrasi cara melihat riwayat Live TikTok. Foto: Shutterstock
Kreator yang sudah mengakhiri Live TikTok dapat mengakses Live Replay dari Pusat Live untuk ditonton ulang. Video Live yang tersedia di Pusat Live hanya yang sudah direkam 30 hari terakhir. Sedangkan video yang lebih lama akan terhapus secara otomatis.
Dirangkum dari support.tiktok.com, berikut cara melihat riwayat Live TikTok:
ADVERTISEMENT

Cara Download Riwayat Live TikTok

Ilustrasi cara melihat riwayat Live TikTok. Foto: Nik/Unsplash
Video Live TikTok yang masih dapat ditemukan di pusat Live dapat diunduh di penyimpanan perangkat. Berikut petunjuknya yang bisa diikuti, disadur dari support.tiktok.com.

Cara Hapus Riwayat Live TikTok

Ilustrasi cara melihat riwayat Live TikTok. Foto: Mourizal Zativa (Unsplash.com)
Meski video Live TikTok di Pusat Live akan terhapus otomatis setelah 30 hari, pengguna dapat menghapusnya secara manual. Berikut cara hapus riwayat Live TikTok yang dikutip dari support.tiktok.com.
ADVERTISEMENT
(NSF)