Konten dari Pengguna

Cara Memasukkan Kode Voucher XL untuk Isi Ulang

22 Februari 2022 16:53 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Logo XL Axiata. Foto: Aulia Rahman Nugraha/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Logo XL Axiata. Foto: Aulia Rahman Nugraha/kumparan
ADVERTISEMENT
Cara memasukkan kode voucher XL untuk mengisi kuota dan pulsa bisa dilakukan hanya dengan beberapa langkah saja.
ADVERTISEMENT
Pelanggan kartu perdana XL Axiata bisa mengisi ulang kuota atau paket data dari kode voucher yang mereka beli di counter pulsa. Kode voucher XL ini dijual dengan harga yang berbeda.
Setiap harga memiliki isi kuota yang berbeda pula. Sebenarnya, membeli kode voucher juga tidak jauh berbeda dengan mengisi kuota lewat aplikasi.
Hanya saja, kamu perlu memasukkan kode yang tertera dalam voucher. Sebelumnya, kode dalam voucher ini tidak terlihat. Sehingga, kamu perlu menggosoknya dengan koin terlebih dahulu.
Berikut ini How To Tekno bagikan cara memasukkan kode voucher XL Combo Lite dan lainnya yang sudah kamu beli di toko counter pulsa.

Cara Memasukkan Kode Voucher XL Terbaru

Ada beberapa alasan mengapa pengguna XL lebih memilih untuk mengisi kuota lewat voucher. Mereka menganggap cara ini lebih private dan mudah dan tidak membutuhkan aplikasi lainnya.
ADVERTISEMENT

1. Lewat Kode USSD

Ilustrasi Cara Memasukkan Kode Voucher XL. Foto: Jonas Leupe/unsplash
Untuk pengguna XL Axiata, kamu bisa secara langsung memasukkan kode voucher lewat kode USSD. Langsung saja, simak cara memasukkan kode voucher XL Unlimited ini:
Nantinya, kamu akan mendapat pesan notifikasi dari XL yang menandakan pengisian kuota telah berhasil. Sehingga, pastikan memasukkan kode dengan benar dan teliti.

2. Lewat ATM

Tak hanya paket kuota, kode voucher juga menyediakan pengisian pulsa juga. Sehingga, kamu bisa mengisi pulsa dari kode voucher lewat ATM. Berikut langkah-langkah yang dikutip dari laman resmi XL Axiata:
ADVERTISEMENT

3. Lewat M-Banking

Ilustrasi Cara Memasukkan Kode Voucher XL. Foto: Cardmapr/unsplash
Tak perlu repot harus pergi ke ATM, kini kamu juga bisa melakukan transaksi apa pun dengan mudah lewat m-banking. Metode ini sangat membantu pengguna XL jika ingin mengisi kuota dan pulsa lewat kode voucher.
Mudah, bukan? Saatnya kamu mempraktikkan tutorial cara mengisi kode voucher XL sendiri agar kuota dan pulsamu kembali terisi.
(SAN)