Konten dari Pengguna

Cara Membuat Bingkai di Word 2010, Wajib Tahu!

9 November 2021 16:01 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara membuat bingkai di Word 2010. Sumber foto: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Cara membuat bingkai di Word 2010. Sumber foto: Pexels
ADVERTISEMENT
Cara membuat bingkai di Word 2010 bisa kamu lakukan untuk memperindah halaman tulisan. Pasalnya, bingkai di Word memiliki corak dan motif yang berbeda-beda.
ADVERTISEMENT
Seperti yang diketahui, Microsoft Word merupakan aplikasi pembuatan dokumen untuk mengolah kata dan kalimat. Selain itu, aplikasi ini juga memiliki berbagai fitur yang mendukung pekerjaan kamu.
Terdapat berbagai fitur yang bisa menunjang tampilan dokumen semakin menarik. Salah satunya adalah fitur bingkai atau border.
Penggunaan fitur ini juga membuat dokumen tersebut terlihat lebih rapi. Bingkai yang tersedia di Word juga memiliki berbagai variasi garis dan ikon gambar.
Jika kamu ingin membuat dokumen mejadi lebih rapi dan indah, berikut ini adalah bagaimana cara membuat bingkai di Ms Word 2010 dengan mudah. Simak langkah-langkahnya berikut ini.

Cara Membuat Bingkai Garis di Word 2010

Motif pada bingkai garis yang terdapat di Word adalah motif umum yang kerap digunakan dalam pembuatan undangan suatu acara. Kamu dapat mengikuti langkah-langkah berikut ini untuk membuat bingkai garis di Word:
ADVERTISEMENT
Cara membuat bingkai di Word 2010. Sumber foto: Sastia Ainun/Kumparan
Cara membuat bingkai di Word 2010. Sumber foto: Sastia Ainun/Kumparan
Cara membuat bingkai di Word 2010. Sumber foto: Sastia Ainun/Kumparan
Cara membuat bingkai di Word 2010. Sumber foto: Sastia Ainun/Kumparan
Cara membuat bingkai di Word 2010. Sumber foto: Sastia Ainun/Kumparan

Cara Membuat Bingkai Foto di Word 2010

Selain bingkai garis, kamu juga bisa mengubah corak bingkai menjadi lebih kreatif dengan berbagai jenis bentuk, seperti buah, kue, rumah, dan bentuk menarik lainnya.
ADVERTISEMENT
Cara membuatnya hampir sama dengan langkah-langkah di atas, kamu bisa klik 'Art' pada kolom 'Page Border' dan pilih corak bingkai yang diinginkan.
Cara membuat bingkai di Word 2010. Sumber foto: Sastia Ainun/Kumparan
Langkah-langkah di atas menggunakan versi Word 2010 yang terdapat pada sistem operasi Windows 2007, Windows Vista Service Pack 1, Windows XP SP3, dan Windows Server 2008.
Itulah tutorial singkat cara membuat bingkai di Word 2010. Kamu bisa melakukannya sesuai dengan sistem Windows pada perangkat yang digunakan.
(SAN)