Konten dari Pengguna

Cara Membuat Jedag Jedug di Kinemaster agar Konten Jadi Keren

22 Desember 2022 15:39 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi mengedit video di HP. Foto: Unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi mengedit video di HP. Foto: Unsplash.com
ADVERTISEMENT
Informasi seputar cara membuat jedag jedug di Kinemaster dicari pengguna TikTok. Pasalnya, tren video edit yang menggabungkan ketukan lagu dan efek unik itu masih banyak digunakan bahkan membuat konten video menjadi viral.
ADVERTISEMENT
Lebih dari itu, video jedag jedug biasanya menyertakan iringan lagu dengan beat cepat seperti halnya musik gubahan Disc Jockey (DJ). Umumnya, video ini berisi foto-foto atau beberapa rangkaian video yang diatur sedemikian rupa agar hasilnya unik dan menarik.
Istilah jedag jedug muncul karena video edit tersebut memuat transisi yang mengikuti ketukan lagu. Transisi yang disertakan pun beragam. Namun secara umum memiliki efek terang dan gelap mengikuti irama lagu.

Cara Membuat Jedag Jedug di Kinemaster

Ilustrasi cara membuat jedag jedug di Kinemaster. Foto: TechRadar
Sebenarnya, ada banyak aplikasi edit video TikTok yang populer, salah satu aplikasi Kinemaster. Bagi yang belum tahu, Kinemaster adalah aplikasi edit video yang bisa dioperasikan melalui ponsel. Aplikasi ini dikembangkan ex Streaming dan pertama kali dirilis pada 2013.
ADVERTISEMENT
Berbagai tools edit yang tersedia di Kinemaster memungkinkan kamu membuat video jedag jedug sesuai selera. Meski banyak digunakan di TikTok, membuat video jedag jedug dinilai sulit dilakukan.
Hal itu karena efek tersebut harus menyesuaikan ketepatan antara transisi dengan ketukan lagu yang menjadi latar suara dalam video. Untuk itu, ikuti langkah berikut untuk mengetahui urutannya.
ADVERTISEMENT
Itulah cara membuat jedag jedug di Kinemaster. Dengan mengikuti langkah di atas, kamu bisa menciptakan efek unik tersebut dengan mudah. Selamat mencoba!
(ANM)