Konten dari Pengguna

Cara Membuat Video Menjadi HD dengan dan Tanpa Aplikasi

19 Februari 2023 19:44 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Membuat Video Menjadi HD. Foto: Pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Membuat Video Menjadi HD. Foto: Pexels.com
ADVERTISEMENT
Cara membuat video menjadi HD sebenarnya tidak sulit dilakukan. Video dengan resolusi HD memang menjadi kebutuhan banyak orang terutama mereka yang bekerja di bidang pembuatan konten digital.
ADVERTISEMENT
Dengan membuat video menjadi HD, penonton bisa menikmati video dengan kualitas jelas dan lebih jernih. Bahkan, YouTube juga menganjurkan para kreatornya untuk mengunggah konten dengan format HD agar videonya memiliki kualitas baik.
Bagi kamu yang belum mengetahui cara membuat video menjadi HD, How To Tekno akan berbagi cara membuat video menjadi HD yang bisa dicoba. Jadi, simak petunjuk lengkapnya pada artikel ini, ya!

Cara Membuat Video Menjadi HD

Cara Membuat Video Menjadi HD. Foto: Unsplash.com
Dikutip dari buku Kamus Fotografi oleh Enche jin dan Erwin Mulyadi, HD atau High Definition merupakan standar resolusi video digital yang memiliki kualitas gambar di atas Standar Definition (SD).
Membuat video menjadi HD artinya meningkatkan kualitas video menjadi lebih tinggi dengan resolusi 720p, 1080p, hingga 4K. Kamu bisa menggunakan situs online yang tersedia di Internet atau aplikasi edit video yang bisa dipakai untuk mengubah format video.
ADVERTISEMENT

1. Cara membuat video menjadi HD tanpa aplikasi

Salah satu situs yang bisa dipakai untuk membuat video menjadi HD adalah situs Online Convert. Situs ini bisa diakses melalui berbagai perangkat.
Selain mengubah format video, kamu juga bisa mengganti format dokumen, audio, dan lain sebagainya. Berikut cara membuat video menjadi HD menggunakan situs Online Converter.
ADVERTISEMENT

2. Cara membuat video menjadi HD dengan aplikasi

Selain menggunakan situs online, kamu bisa memanfaatkan aplikasi edit video, seperti Capcut. Aplikasi ini tersedia untuk perangkat Android dan iOS. Berikut langkah-langkah untuk menggunakannya:
Demikian cara membuat video menjadi HD dengan dan tanpa aplikasi. Kini kamu bisa mengunggah video dengan resolusi terbaik untuk konten-konten yang sudah dibuat. Semoga bermanfaat.
(IPT)