Konten dari Pengguna

Cara Membuat Video Slow Motion di Tiktok yang Paling Mudah

11 Juni 2022 14:18 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara membuat video slow motion di TikTok. Foto: Kajetan Sumila/unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara membuat video slow motion di TikTok. Foto: Kajetan Sumila/unsplash
ADVERTISEMENT
Cara membuat video slow motion di TikTok yang sedang tren bisa kamu lakukan lewat fitur aplikasi. Media sosial ini menyediakan beragam fitur pendukung pembuatan video unik dan menarik.
ADVERTISEMENT
Saat ini, TikTok sedang menjadi media sosial yang sudah terunduh di jutaan ponsel milik pengguna. Tidak hanya digunakan untuk berbagi kegiatan sehari-hari saja, beberapa pengguna membagikan informasi dan tips lewat video mereka.
Bagi yang memiliki hobi tertentu, mereka akan membagikan karyanya, misalnya menari. Salah satu fitur menarik untuk para dancer yang ada di TikTok adalah slow motion.
Fitur ini memungkinkan pergerakan pengguna menjadi tampak lebih lambat. Jika kamu berminat mencobanya, tutorial cara slowmo video di TikTok dibahas pada artikel di bawah ini.

Cara Membuat Video Slow Motion di Tiktok

Ilustrasi cara membuat video slow motion di TikTok. Foto: Alexander Shatov/Unsplash
Berikut ini adalah cara membuat video slow motion di TikTok, dikutip dari laman Mini Tool. Kamu bisa merekam langsung atau edit video yang sudah ada. Berikut adalah cara membuat efek di TikTok:
ADVERTISEMENT

1. Rekam Video Slowmo di TikTok

Speed Tool di TikTok memungkinkan kamu untuk bisa mengatur dan menyesuaikan kecepatan video ketika merekam langsung di aplikasi tersebut. Sehingga, kamu bisa membuat video slow motion di TikTok. Berikut caranya:

2. Menambahkan Efek Slow Motion Secara Manual

Ilustrasi cara membuat video slow motion di TikTok. Foto: Shingi Rice/unsplash
Selain merekam video gerak lambat di TikTok, kamu bisa mengedit video yang sudah ada menjadi slow motion di TikTok. Begini caranya:
ADVERTISEMENT
Sekarang, kamu sudah tahu bagaimana cara membuat video slow motion di TikTok, baik merekam langsung di aplikasi atau edit video yang sudah ada menjadi lambat.
Itulah tutorial mudah cara membuat video slow motion di TikTok secara manual. Kamu juga bisa mengeditnya lewat aplikasi tersebut.
ADVERTISEMENT
(SAN)