Konten dari Pengguna

Cara Membuka Pesan di TikTok, Begini Langkah Mudahnya

19 Juli 2022 16:55 WIB
·
waktu baca 3 menit
clock
Diperbarui 16 April 2023 13:13 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Aplikasi TikTok. Foto: Pixabay.com
zoom-in-whitePerbesar
Aplikasi TikTok. Foto: Pixabay.com
ADVERTISEMENT
Pesan langsung atau Direct Messages (DM) merupakan fitur yang umum ditemukan pada sebagian besar media sosial, termasuk TikTok. Melalui fitur tersebut, pengguna bisa saling berkirim pesan ke pengguna lain secara langsung. Meski menjadi fitur yang kerap digunakan, tak sedikit pengguna yang mencari tahu cara membuka pesan di TikTok masing-masing.
ADVERTISEMENT
Fitur pesan langsung telah lama diterapkan di berbagai media sosial. Sebut saja Facebook, Twitter, Instagram, dan berbagai jenis media sosial lainnya. Melalui fitur tersebut, pengguna tak hanya saling berkirim pesan teks, tetapi juga mengirimkan video dan sebagainya. Hal itu juga dapat dilakukan melalui TikTok.
Menyadur laman bantuan TikTok, fitur pesan langsung di aplikasi TikTok hanya tersedia untuk pengguna berusia 16 tahun ke atas. Dengan kata lain, fitur ini hanya bisa diakses oleh pengguna yang telah memenuhi usia standar pengguna TikTok.

Cara Membuka Pesan di TikTok

Ilustrasi membuka pesan di TikTok. Foto: Unsplash.com
Menurut sumber yang sama, membuka pesan di TikTok dapat dilakukan dengan beberapa langkah mudah. Berikut cara membuka pesan di TikTok:
ADVERTISEMENT

Cara Mengelola Pesan di TikTok

Selain membuka pesan, kamu juga bisa mengelola pesan yang masuk di akun TikTok. Melalui fitur ini, kamu bisa menghapus atau membisukan notifikasi percakapan dari daftar pesan yang masuk.
Kamu juga tak perlu khawatir saat mengelola pesan di akun TikTok pribadi. Sebab, hal itu hanya berlaku bagi kamu selaku pemilik akun.
Adapun langkah-langkah mengelola pesan di TikTok adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT

Cara Mengubah Pengaturan Privasi Pesan di TikTok

Tak hanya mengelola pesan yang masuk, kamu juga bisa mengatur pengguna yang bisa mengirimi kamu pesan. Adapun caranya, yaitu:
Itulah uraian tentang cara membuka pesan di TikTok dan metode pengaturan pesan lainnya. Semoga bermanfaat!
(ANM)
ADVERTISEMENT