Konten dari Pengguna

Cara Mencari Kata di Word Windows dan MacOS dengan Mudah

23 Februari 2023 19:10 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara mencari kata di Word. Foto: Unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara mencari kata di Word. Foto: Unsplash.com
ADVERTISEMENT
Cara mencari kata di Word Windows maupun MacOS bisa dilakukan dengan mudah tanpa perlu menyortir secara manual. Hal tersebut karena Word sudah menyediakan fitur untuk mencari kata.
ADVERTISEMENT
Microsoft Word adalah aplikasi pengolah kata yang bisa digunakan untuk membuat dokumen digital. Umumnya, pengguna menulis di Microsoft Word untuk kebutuhan makalah, laporan, hingga skripsi.
Jumlah kata yang banyak membuat pengguna membutuhkan cara instan dan cepat untuk mencari dan menemukan kata di Word. Karena itu, artikel ini akan membagikan cara mencari kata di Word dengan mudah.

Cara Mencari Kata di Word Windows dan MacOS

Ilustrasi cara mencari kata di Word. Foto: Unsplash
Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, Word menghadirkan fitur yang bisa dipakai untuk mencari kata dengan cepat. Langkah-langkah untuk mencari kata di Word di Windows dan MacOS sedikit berbeda. Simak aritkel ini untuk petunjuknya yang dikutip dari Bantuan Microsoft:

1. Mencari Kata di Word Windows

Fitur Find bisa memudahkanmu untuk mencari kata di Word yang terinstal di perangkat Windows. Fitur tersebut ada di tab 'Beranda' atau kamu bisa menggunakan kombinasi shortcut keyboard untuk memunculkannya.
ADVERTISEMENT

2. Mencari Kata di Word MacOS

Bagi pengguna MacOS, di bawah ini adalah cara mencari kata di Word menggunakan fitur Temukan dengan mudah dan cepat.
Itulah cara mencari kata di Word untuk pengguna Windows dan MacOS. Selamat mencoba!
ADVERTISEMENT
(NSF)