Cara Mengatasi Kursor Hilang di Laptop ASUS

Konten dari Pengguna
20 Januari 2023 11:44 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara mengatasi kursor hilang di laptop ASUS. Foto: Unsplash.com/Liam Briese
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara mengatasi kursor hilang di laptop ASUS. Foto: Unsplash.com/Liam Briese
ADVERTISEMENT
Cara mengatasi kursor hilang di laptop ASUS bisa dilakukan lewat berbagai metode. Kamu bisa mengembalikannya secara mandiri jika tak ingin membawa laptop ke pusat servis terdekat.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari Sistem Informasi dan Teknlogi Informasi, Sebuah Pengantar terbitan Wingit Press, kursor adalah penunjuk posisi folder.
Mengutip Merriam Webster, kursor diartikan sebagai item bergerak yang digunakan untuk menandai posisi dalam komputer atau laptop. Fungsi kursor penting karena berguna untuk memilih objek yang ingin dijalankan.
Namun, bagaimana bila kursor di laptop hilang? How To Tekno akan membagikan cara mengatasi kursor hilang di laptop ASUS. Jadi, simak artikel ini hingga selesai untuk mendapatkan petunjuknya, ya!

Penyebab Kursor Hilang di Laptop ASUS

Ilustrasi cara mengatasi kursor hilang di laptop ASUS. Foto: Unsplash.com
Merangkum dari laman Appuals, kursor laptop hilang umumnya terjadi secara acak, tetapi kemungkinan besar karena adanya pembaruan Windows yang tidak sesuai.
Selain itu, kemungkinan lain bisa terjadi karena adanya masalah pada driver atau adanya kesalahan pengaturan mouse di laptop ASUS.
ADVERTISEMENT
Dilihat dari berbagai penyebab di atas, kamu hanya perlu melakukan beberapa perintah untuk mengembalikan kursor yang hilang, sehingga tak perlu membawa laptop ke pusat servis.

Cara Mengatasi Kursor Hilang di Laptop ASUS

Ilustrasi cara mengatasi kursor hilang di laptop ASUS. Foto: Pexels.com/Cottonbro studio
Merangkum dari laman resmi ASUS, berikut cara mengatasi kursor hilang di laptop ASUS:

1. Cek Hotkey Touchpad

Pada keyboard di laptop ASUS, ada salah satu fitur yang bisa membuat fungsi Touchpad aktif dan tak aktif. Bila kamu tak sengaja menonaktifkan, kursor akan hilang meski touchpad sudah disentuh.
Cara mengaktifkan hotkey touchpad pun mudah, yaitu:
ADVERTISEMENT

2. Instal Ulang Driver

Metode selanjutnya adalah menginstal ulang driver lewat Device Manager. Begini langkahnya:
Sekian cara mengatasi kursor hilang di laptop ASUS yang bisa kamu ikuti dengan mudah dan aman. Selamat mencoba dan semoga berhasil!
(NSF)