Cara Mengatur Jarak Baris di Word, Begini Petunjuknya

Konten dari Pengguna
5 Januari 2024 13:29 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara mengatur jarak baris di Word. Foto: Microsoft
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara mengatur jarak baris di Word. Foto: Microsoft
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Cara mengatur jarak baris di Word dapat dilakukan langsung untuk semua isi dokumen atau sebagian saja. Dengan mengatur jarak baris di Word, dokumen akan terlihat lebih rapi dan nyaman dibaca.
ADVERTISEMENT
Artikel ini akan membahas cara mengatur jarak baris di Word yang bisa diikuti pengguna. Simak langkah-langkahnya di bawah ini hingga selesai.

Cara Mengatur Jarak Baris di Word

Ilustrasi cara mengatur jarak baris di Word. Foto: Unsplash/Rommain V.
Dokumen pada Microsoft Word akan lebih mudah dibaca dan tampak rapi apabila pengguna mengatur spasi, baik antar-baris atau antar-kata.
Berdasarkan Buku Pintar Membaca Karakter Lewat Tulisan Tangan terbitan Psikolog Corner pada 2018, spasi adalah daerah yang sengaja dikosongkan penulis untuk memberi jarak dan memisahkan antar-kata, baris, atau paragraf.
Microsoft Word menghadirkan berbagai fitur untuk mengatur spasi, salah satunya untuk mengatur jarak baris dalam dokumen. Semakin besar spasi yang diberikan, maka jarak antar-baris akan semakin lebar.
Untuk mengetahui cara mengatur jarak baris di Word ikuti petunjuk di bawah ini yang disadur dari support.microsoft.com:
ADVERTISEMENT

1. Ubah Jarak Baris untuk Seluruh Isi Dokumen

Cara mengatur jarak baris seluruh isi dokumen Microsoft Word bisa melalui tab 'Desain'. Berikut langkah-langkahnya:
Pengguna yang ingin mengembalikan pengaturan asli untuk jarak baris di dokumen bisa kembali membuka tab 'Desain' lalu mengetuk 'Penspasian Paragraf'. Kemudian, di bawah 'Kumpulan Gaya' pilih 'Default' atau nama spasi yang sebelumnya digunakan.
ADVERTISEMENT

2. Ubah Jarak Baris untuk Sebagian Isi Dokumen

Adapun c mengatur jarak baris untuk sebagian isi dokumen bisa melalui fitur yang ada di tab Beranda. Begini langkah-langkahnya:
(NSF)