Cara Mengembalikan File Excel yang Sudah di Save

Konten dari Pengguna
16 September 2021 18:59 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Excel. Foto: Microsoft
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Excel. Foto: Microsoft
ADVERTISEMENT
Cara mengembalikan file Excel yang sudah di save dilakukan jika kamu memiliki file asli, namun yang terjadi ketika sudah membuat perubahan di Excel, ternyata tidak mengklik 'Save' bukan 'Save as'.
ADVERTISEMENT
Software Microsoft Excel banyak digunakan untuk mengolah data. Banyak orang yang memilih menggunakan Excel, karena data yang ditulis di dalamnya menjadi lebih rapi dan terstruktur. Selain itu, Excel juga memberikan banyak formula yang dapat memudahkan pengolahan.
Sebenarnya, ada cara untuk mengembalikan file Excel yang sudah di save dengan AutoRecover atau lainnya. Namun, tidak semua orang berhasil melakukannya.
Meski begitu, How To Tekno akan membagikan cara tersebut khusus untuk kamu. Berikut ini adalah cara mengembalikan file Excel yang sudah di save tanpa software.

Cara Mengembalikan File Excel yang Sudah di Save

Ada beberapa tutorial cara mengembalikan file Excel yang sudah di save, dikutip dari halaman bantuan Microsoft. Ikuti langkah-langkahnya di bawah ini:
ADVERTISEMENT

1. Tombol Undo

Meskipun kamu sudah melakukan save di Excel dan belum menutup software Microsoft Excel. Kamu masih bisa melakukan undo untuk membatalkannya.
Cara mengembalikan file Excel yang sudah di save. Foto: Nada Shofura/kumparan
Cara mengembalikan file Excel yang sudah di save. Foto: Nada Shofura/kumparan

2. Mengelola File

Cara ini bisa dipraktikkan jika kamu sudah menyimpan file dan menutupnya. Namun, perlu diketahui jika tidak semua orang berhasil mengembalikan versi lama file Excel mereka.
ADVERTISEMENT

3. Memulihkan File yang Tidak Disimpan

Kamu juga bisa memulihkan file yang sudah di edit, namun lupa untuk disimpan dan sudah tertutup di Kelola File.
Cara mengembalikan file Excel. Foto: support.microsoft.com
Itulah beberapa cara mengembalikan file Excel yang sudah di save. Kamu bisa ikuti langkah-langkah di atas dengan cepat dan mudah.
(NSF)