Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Cara Mengganti Nama File di Laptop Windows 10 dengan Mudah
20 Desember 2022 14:44 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Cara mengganti nama file di laptop harus dipahami pengguna agar berkas yang disimpan mudah ditemukan. Apalagi jika kamu terbiasa menyimpan file tanpa mengelompokkannya ke dalam satu folder.
ADVERTISEMENT
Kebiasaan tersebut tentu membuat pencarian berkas lebih lama. Akibatnya waktu yang seharusnya bisa digunakan untuk hal lain terbuang sia-sia.
Oleh karena itu, mulailah mengganti nama file di laptop agar berkas yang tersimpan terlihat lebih rapi dan mudah dicari. Melalui artikel ini, How to Tekno akan berbagi cara mengganti nama file di laptop dengan mudah. Jadi, simak paparannya di bawah ini.
Cara Mengganti Nama File di Laptop
Berdasarkan laman How To Geek, cara mengganti nama file di laptop Windows 10 bisa dengan berbagai metode. Kamu bisa melakukannya dengan cara mengeklik dua kali pada file, melalui menu file Explorer, menu Context, dan menggunakan pintasan keyboard.
1. Klik Dua Kali
Cara ini dinilai paling cepat untuk mengganti nama berkas laptop. Namun, saat mengeklik berkas yang dipilih beri jeda satu detik.
ADVERTISEMENT
Jika langsung klik dua kali dengan cepat yang terjadi adalah file tersebut akan terbuka. Agar lebih jelas, berikut langkah-langkah melakukannya.
2. Melalui Menu File Explorer
Metode kedua ialah melalui menu File Explorer. Kamu bisa memanfaatkan menu Rename yang terletak pada tab Home ‘File Explorer’.
3. Melalui Menu Context
Menu Context akan muncul ketika kamu mengeklik kanan sebuah file yang tersimpan. Berikut tata caranya:
ADVERTISEMENT
4. Melalui Pintasan Keyboard
Kamu juga bisa menggunakan pintasan papan tik untuk mengganti nama file, jika tidak memiliki mouse untuk navigasi. Berikut caranya:
Demikian cara mengganti nama file di laptop Windows 10 secara mudah. Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, berkas yang tersimpan akan lebih terorganisasi dan terlihat rapi.
(IPT)