Konten dari Pengguna

Cara Mengganti Wallpaper Keyboard WA di Android dan iPhone

10 Desember 2022 16:01 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara mengganti wallpaper keyboard WA. Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Cara mengganti wallpaper keyboard WA. Foto: Shutterstock
ADVERTISEMENT
Cara mengganti wallpaper keyboard WA untuk HP Android dan iPhone akan dibagikan di artikel ini. Cara ini biasa dilakukan untuk pengguna yang ingin memodifikasi ponsel agar lebih menarik dan tidak membosankan.
ADVERTISEMENT
Keyboard di smartphone adalah salah satu fitur paling penting. Dengan adanya keyboard tersebut, pengguna bisa menginput teks sehingga dapat berbagi pesan dan informasi ke teman atau keluarga, seperti mengirim pesan di WhatsApp.
Jika bosan dengan tampilan keyboard yang ada, kamu bisa mengikuti cara mengganti wallpaper keyboard WA di Andorid dan iPhone yang dibagikan di artikel How To Tekno ini.

Cara Mengganti Wallpaper Keyboard WA

Cara mengganti wallpaper keyboard WA. Foto: Armin Rimoldi/Pexels
Kamu bisa mengikuti cara mengganti wallpaper keyboard WA di bawah ini sesuai tipe HP yang dirangkum dari laman sirhow dan aiseesoft.com.

Untuk HP Android

Bagi pengguna Android, mengganti wallpaper keyboard WA tidak membutuhkan aplikasi pihak ketiga. Kebanyakan HP Android menggunakan keyboard besutan dari Google, yaitu Gboard yang sudah dilengkapi fitur untuk mengubah background keyboard.
ADVERTISEMENT

Untuk HP iPhone

Untuk pengguna iPhone, apabila ingin mengganti wallpaper keyboard WA, kamu harus menginstal aplikasi pihak ketiga terlebih dahulu di App Store. Aplikasi yang disarankan How To Tekno adalah Gboard dan SwiftKey.
Sekian cara mengganti wallpaper keyboard WA di HP Android dan iPhone yang bisa kamu ikuti. Selamat mencoba!
(NSF)