Cara Menghapus Blog di WordPress dan Blogger

Konten dari Pengguna
13 September 2021 17:44 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi penulis blog. Foto: Getty Images
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi penulis blog. Foto: Getty Images
ADVERTISEMENT
Banyak orang yang mencari tahu tutorial cara menghapus blog. Penghapusan blog sendiri disebabkan oleh berbagai alasan, salah satunya adalah sudah tidak menggunakannya lagi.
ADVERTISEMENT
Dulunya, blogging belum sepopuler tren vlogging. Menulis di blog sendiri bertujuan untuk menuangkan ide, pikiran, pendapat, dan lainnya melalui tulisan. Selain itu, orang-orang juga menulis blog untuk membagikan tips atau tutorial.
Meski hingga kini masih banyak yang nyaman dengan blogging, namun tidak sedikit juga yang ingin meninggalkan dunia blog dan ingin menghapusnya. Simak bagaimana cara menghapus blog di bawah ini.

Cara Menghapus Blog Lama

How To Tekno akan membagikan cara untuk menghapus blog di Blogger dan WordPress. Berikut ini adalah langkah-langkahnya:

1. Cara Menghapus Blog di Blogger

Mengutip dari ToughtCo, Blogger telah diluncurkan sejak 1999 dan kini menjadi blog resmi dari Google. Banyak penulis blog yang menggunakan Blogger, karena akses yang diberikan sepenuhnya gratis. Berikut adalah cara menghapus blog melalui Blogger:
ADVERTISEMENT
Cara menghapus Blogger. Foto: Nada Shofura/kumparan
Cara menghapus Blogger. Foto: Nada Shofura/kumparan
Saat kamu menghapus Blogger untuk sementara, pastikan untuk memulihkannya sebelum 90 hari. Setelah itu, Blogger kamu akan benar-benar hilang.
Sebelum 90 hari setelah penghapusan Blogger, kamu masih bisa mengembalikannya dan restore seluruh data di Blogger yang sudah terhapus.
Jika benar-benar ingin meninggalkan dunia blog, maka bisa mengabaikan dan tidak login lagi meski sudah 90 hari. Blogger kamu nantinya akan hilang secara permanen.
ADVERTISEMENT
Perlu diingat, menghapus Blogger hanya bisa dilakukan lewat browser saja. Meski bisa menulis postingan dengan aplikasi Blogger, maka semua settingan Blogger termasuk penghapusan blog hanya bisa dilakukan lewat browser.
Lalu, bagaimana jika kamu tidak bisa mengakses Blogger? Google memberikan cara menghapus Blogspot lama, yaitu:
Cara mengakses Blogger jika lupa e-mail yang digunakan. Foto: Nada Shofura/kumparan

2. Cara Menghapus Blog WordPress

Selain Blogger, beberapa penulis blog juga memilih menggunakan situs WordPress.
Menghapus WordPress berlaku secara permanen dan kamu tidak akan bisa lagi masuk ke akun WordPress. Berikut ini adalah cara menghapus blog yang sudah lama di WordPress:
ADVERTISEMENT
Cara menghapus blog di WordPress. Foto: WordPress
Cara menghapus blog di WordPress. Foto: WordPress
Cara menghapus blog di WordPress. Foto: WordPress
Cara menghapus blog di WordPress. Foto: WordPress
Cara menghapus blog di WordPress. Foto: WordPress
Sekarang akun WordPress kamu sudah tidak bisa lagi diakses dan terhapus secara otomatis oleh sistem.
(HDZ)