Konten dari Pengguna

Cara Mengisi Energi di Ojol The Game

29 Februari 2024 17:33 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Ojol The Game. Foto: CodeXplore
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Ojol The Game. Foto: CodeXplore
ADVERTISEMENT
Ojol The Game merupakan game yang sedang viral beberapa waktu belakangan. Game yang dikembangkan oleh developer CodeXplore ini sudah diunduh oleh lebih dari 5 juta pengguna Google Play Store dengan rating 4.6 bintang.
ADVERTISEMENT
Ojol The Game memberi misi kepada playernya untuk berperan sebagai pekerja Ojek Online (ojol). Sebagai driver ojol, kamu akan berpetualang untuk menyelesaikan berbagai misi.
Untuk bisa menuntaskan setiap misi atau orderan, energi maupun bensin kendaraan di game tentu harus senantiasa tercukupi. Namun, ada beberapa player yang mungkin kebingungan dan tidak tahu bagaimana cara mengisinya. Oleh karena itu, How to Tekno sudah merangkum cara mengisi energi di Ojol The Game untuk para player pemula.

Mengenal Ojol The Game

Ilustrasi Ojol The Game. Foto: CodeXplore
Ojol The Game mengajak kamu untuk merasakan bagaimana menjadi seorang driver ojol dalam menjalani keseharian dalam mencari dan menjalankan misi orderan untuk mendapatkan uang. Kamu diharuskan mencari orderan sebanyak-banyaknya untuk menjadi driver ojol terbaik.
ADVERTISEMENT
Ojol The Game menghadirkan gameplay yang menarik dan menyenangkan layaknya ojol sungguhan. Tentunya strategi yang kamu jalankan dapat melatih fokus dan akurasi waktu maupun lokasi selama bermain Ojol The Game.
Di dalam game ini, setiap player bisa mengembangkan karakter driver-nya. Kamu bahkan bisa upgrade motor, handphone, helm, dan pakaian seiring bertambahnya koin di dalam game. Dengan memperbaharui kendaraan, kamu bisa melaju lebih cepat dan menyelesaikan misi lebih banyak.
Selain fokus terhadap orderan, kamu juga bisa berkeliling di kota Ojol The Game sambil berlatih akurasi menyetir. Karena untuk mendapat rating tinggi kamu harus cekatan dan sebisa mungkin menghindari tabrakan.
Di dalam Ojol The Game kamu juga bisa melakukan misi lain selain mengantar penumpang. Ada beberapa opsi layanan atau misi yang bisa di-unlock dengan koin. Layanan tersebut di antaranya:
ADVERTISEMENT
Selain itu, ada tambahan misi layanan SofeeFood dan PartTime Courier yang sama-sama bisa diaktifkan dengan 4 koin.

Cara Mengisi Energi di Ojol The Game

Ilustrasi Ojol The Game. Foto: CodeXplore
Ketika sedang menjalani misi, jangan lupa pantau indikator energi di bagian kiri layar. Apabila energi habis di tengah jalan atau di tengah orderan, kamu akan diperintahkan menukar koin atau menonton iklan untuk menggantikan energi yang habis.
Selain diisi dengan koin, energi Ojol The Game juga bisa diisi ulang dengan membeli makanan atau minuman. Adapun cara mengisi energi di Ojol The Game adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Berikut opsi makanan dan minuman yang bisa kamu beli untuk menambah energi di Ojol The Game:

Cara Mengisi Bensin di Ojol The Game

Selain energi, kamu juga harus memastikan bensin kendaraan tercukupi. Apabila indikator bensin di Ojol The Game semakin menipis, segera cari SPBU untuk mengisi bensin, caranya meliputi:
ADVERTISEMENT
(SLT)