Cara Mengunci Akun Netflix untuk Pelanggan Sharing

Konten dari Pengguna
18 Maret 2023 18:43 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Cara Mengunci Akun Netflix. Foto: Shutterstock.
zoom-in-whitePerbesar
Cara Mengunci Akun Netflix. Foto: Shutterstock.
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Pengguna Netflix kini bisa membatasi akses profil tertentu dengan cara mengunci akun Netflix dengan mengaktifkan kode PIN.
ADVERTISEMENT
Setelah fitur ini diaktifkan nantinya pengguna perlu memasukkan empat kode unik yang dibuat saat ingin mengakses akun tersebut.
Penasaran, bagaimana cara mengunci akun Netflix kamu? Mari simak tahapannya pada penjelasan berikut ini.

Cara Mengunci Akun Netflix dengan Mudah

Cara Mengunci Akun Netflix dengan Mudah. Foto: Shutterstock.
Berdasarkan laman resminya, cara mengunci akun Netflix merupakan salah satu fitur kontrol orang tua yang diberikan pengembang. Tujuannya untuk membatasi anak-anak dalam memilih jenis acara TV, film yang bisa ditonton atau gim dimainkan setiap harinya.
Selain untuk mengontrol tayangan anak, layanan ini juga bermanfaat untuk pengguna yang berlangganan dengan metode berbagi atau sharing.
Netflix sendiri memungkinkan penggunanya membuat lima profil dalam satu akun. Sehingga pengguna bisa menikmati hiburan dengan biaya lebih murah. Meski berlangganan secara berbagi, tiap pengguna tetap bisa menjaga privasi akun yang dimiliki.
ADVERTISEMENT
Demikian cara mengunci akun Netflix yang bisa dilakukan dengan mudah. Semoga informasi di atas bisa membantu, ya! (IPT)