Konten dari Pengguna

Cara Menjernihkan Video yang Blur di HP Android dan iPhone

2 Agustus 2022 14:57 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
cara menjernihkan video yang blur. Foto: Unsplash/Joshrose
zoom-in-whitePerbesar
cara menjernihkan video yang blur. Foto: Unsplash/Joshrose
ADVERTISEMENT
Cara menjernihkan video yang blur membuat kita kesal karena video yang ingin direkam tidak bisa kamu lakukan. Namun, ada solusi yang bisa kamu lakukan.
ADVERTISEMENT
Kamu bisa menggunakan VN untuk bisa menghilangkan blur di video. VN sendiri merupakan aplikasi edit video yang bisa diunduh secara gratis pada HP Android dan iOS. Hasil video yang diedit melalui aplikasi VN tidak memiliki watermark.
Selain itu, kamu juga bisa menikmati fitur menarik lainnya secara gratis, seperti efek, musik, stiker, dan sejenisnya. Melalui fitur yang terbilang lengkap, kamu berkesempatan untuk menghasilkan video yang bagus. Berikut adalah cara menjernihkan video yang blur online.

Cara Menjernihkan Video yang Blur iPhone dan Android

Ilustrasi seorang pria sedang mengeedit video di VN. Foto: Unsplash
Cara mempertajam video yang blur di VN bisa dilakukan dengan mudah. Berikut How To Tekno bagikan tutorialnya dari awal hingga tersimpan di HP:
ADVERTISEMENT

Download Aplikasi Penjernih Video

Ilustrasi cara menjernihkan video yang blur. Foto: Wahid Khene/Unsplash
Kamu bisa mengunduh aplikasi Video Converter. Setelah download berhasil, maka bisa buka aplikasi tersebut. Pada aplikasi ini, tersedia banyak sekali pilihan menu. Salah satunya adalah menu Video Converter. Berikut adalah caranya:
Itulah cara menjernihkan video yang blur dan bagaimana mengunduh aplikasinya.
(DEEM)