Konten dari Pengguna

Cara Repost Postingan IG Lewat Feed dan Stories

14 Desember 2021 13:00 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Tutorial Cara Repost Postingan IG. Sumber foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Tutorial Cara Repost Postingan IG. Sumber foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
Cara repost postingan IG bisa dilakukan dengan mudah untuk membagikan ulang postingan teman di Instagram melalui akun kita sendiri.
ADVERTISEMENT
Hingga saat ini, Instagram menjadi media sosial yang populer di seluruh dunia. Hal itu karena banyaknya fitur yang selalu diperbarui oleh aplikasi ini.
Tak jarang, jika kamu mendapati temanmu menandai akun milikmu dalam cerita mereka di Feed atau pun Instagram Story. Dengan begitu, kamu bisa membagikan ulang cerita tersebut.
Cara yang dilakukan tidaklah sulit, kamu bisa mengikuti tutorial cara repost postingan IG tanpa aplikasi di bawah ini.

Cara Repost Postingan IG ke Feed

Instagram memiliki dua fitur yang sering digunakan oleh para pemilik akun, yaitu Instagram Feed dan Instagram Story.
Mengutip laman Digital Trends, berikut ini adalah cara repost postingan IG di Feed yang bisa kamu lakukan:
ADVERTISEMENT
Tutorial Cara Repost Postingan IG. Sumber foto: Digital Trends
Tutorial Cara Repost Postingan IG. Sumber foto: Digital Trends
Selain menggunakan aplikasi seperti cara di atas, kamu bisa membagikan ulang cerita teman di Feed dengan melakukan screenshot postingan tersebut, lalu posting ulang di akun milikmu.
ADVERTISEMENT

Cara Repost Postingan IG ke Story

Tutorial Cara Repost Postingan IG. Sumber foto: Unsplash
Jika ingin membagikan ulang cerita teman di Feed melalui Instagram Story, kamu bisa menggunakan aplikasi IG secara langsung. Kamu bisa repost postingan dari temanmu tanpa bantuan aplikasi lain, berikut adalah cara repost postingan IG ke Story dengan background foto:

Cara Repost Postingan IG Orang Lain di Stories

Fitur Instagram Stories merupakan cerita singkat berdurasi 15 detik yang dibagikan oleh pemilik akun. Cerita itu bisa berbentuk foto, video, dan teks. Berikut tutorial jika ingin repost postingan Instagram Story:
ADVERTISEMENT
Demikian berbagai tutorial cara repost postingan IG, baik dari Feed atau pun Instagram Story. Kamu bisa menggunakan bantuan aplikasi lain maupun secara langsung.
(SAN)