Konten dari Pengguna

Cara Setting Hotspot iPhone dengan Mode WiFi dan Bluetooth

22 April 2022 16:05 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi pengguna iPhone. Foto: Malte Helmhold/Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi pengguna iPhone. Foto: Malte Helmhold/Unsplash
ADVERTISEMENT
Cara setting hotspot iPhone bisa dilakukan dengan cukup sederhana. Selain bisa menyambungkannya dengan WiFi, hotspot iPhone bisa kamu sambungkan dengan bantuan Bluetooth atau kabel data.
ADVERTISEMENT
Hotspot merupakan salah satu fitur di perangkat smartphone yang memungkinkan pengguna berbagi koneksi internet untuk perangkat lainnya.
Kamu bisa mengaktifkan hotspot pribadi di iPhone dan menyambungkan lewat WiFi, Bluetooth, atau kabel data USB. Setelah menyambungkan dengan perangkat lain, nantinya akan muncul berapa jumlah perangkat di bagian bar status.
Lalu, bagaimana cara setting Hotspot iPhone Telkomsel dan lainnya? Simak tutorial menyalakan Hotspot hingga menyambungkan lewat tiga cara tersebut di artikel ini.

Cara Setting Hotspot iPhone Indosat dan Lainnya

Ilustrasi iPhone. Foto: Mia Baker/Unsplash
Mengutip dari halaman bantuan iPhone, berikut ini adalah tutorial cara setting hotspot iPhone 12 dan tipe lain yang bisa kamu ikuti:

Cara Menyambungkan Hotspot iPhone

Ilustrasi iPhone. Foto: David Grandmougin/Unsplash
Setelah berhasil mengaktifkan hotspot di iPhone kamu, maka langkah selanjutnya adalah menyambungkan hotspot tersebut ke perangkat lain. Kamu bisa menyambungkan hotspot iPhone lewat WiFi, Bluetooth, atau USB.
ADVERTISEMENT

1. Menyambungkan Hotspot dengan WiFi

Menyambungkan hotspot dengan WiFi adalah cara yang umum dilakukan pengguna smartphone. Langkah-langkah yang harus kamu ikuti adalah:

2. Menyambungkan Hotspot dengan Bluetooth

Kamu juga bisa menyambungkan hotspot iPhone dengan Bluetooth apabila menggunakan WiFi cukup sulit ditemukan.
ADVERTISEMENT
Perlu diketahui, jika menyambungkan hotspot pribadi dengan Bluetooth hanya bisa dilakukan pada Mac, PC, dan perangkat pihak ketiga yang serupa. Apabila kamu ingin menyambungkan dengan perangkat iOS, maka hanya bisa menggunakan WiFi.

3. Menyambungkan Hotspot dengan Kabel Data

Terakhir adalah cara menyambungkan hotspot iPhone dengan kabel data. Kamu bisa lakukan ini jika ingin koneksi internet di Mac dan PC lebih stabil.
ADVERTISEMENT
Itulah tutorial cara setting hotspot iPhone. Selanjutnya adalah kamu harus menyambungkannya, bisa lewat WiFi, Bluetooth, atau kabel data.
(NSF)